Suara.com - Jadwal Thailand Masters 2023 hari ini, Selasa (31/1/2023). Hari pertama ini akan akan mempertandingkan babak kualifikasi dan 32 besar sektor ganda putra, ganda putri, dan ganda campuran.
Sebanyak 8 wakil Indonesia dijadwalkan tampil pada hari pertama Thailand Master 2023 yang berlangsung di Nimitbutr National Stadium, Bangkok.
Panjer Aji Siloka Diadara/Bryan Sidney Elohim (ganda putra), Amri Syahnawi/Winny Oktavina Kandow (ganda campuran), dan Christian Adinata (tunggal putra) akan memulai dari babak kualifikasi.
5 wakil Indonesia lainnya termasuk ganda putra Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana, dan Pramudya Kusumawardana/Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan, bakal langsung memulai dari babak 32 besar.
Wakil Indonesia pertama yang bakal tampil di Thailand Masters 2023 adalah ganda campuran Amri Syahnawi/Winny Oktavina Kandow yang akan menghadapi wakil tuan rumah Phatharathorn Nipornram/Alisa Sapniti.
Sementara di babak utama Pramudya Kusumawardana/Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan akan menghadapi wakil Malaysia Goh V Shem/Lhim Khim Wah. Laga ini dijadwalkan bertanding di lapangan 2.
Berikut ini adalah jadwal wakil Indonesia di Thailand Masters 2023 yang digelar pada Selasa, 31 Januari 2023 mulai pukul 10.00 WIB untuk kualifikasi dan babak 32 besar mulai setelah pukul 16.00 WIB.
Lapangan 1 (Court 1)
[MD] Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana vs Pharanyu Kaosamaang/Worrapol Thongsa-nga (Thailand) | Laga ke-9
Baca Juga: Tim Bulu Tangkis Indonesia Siap Tempur di Thailand Masters 2023
[WD] Meilysa Trias Puspita Sari/Rachel Allessya Rose vs Pichamon Phatcharaphisutsin/Nannapas Sukklad (Thailand) | Laga ke-10
Lapangan 2 (Court 2)
[MD] Panjer Aji Siloka Diadara/Bryan Sidney Elohim vs Tanadon Punpanich/Wachirawit Sothon (Thailand) | Laga ke-4
[MD] Pramudya Kusumawardana/Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan vs Goh V Shem/Lhim Khim Wah (Malaysia) | Laga ke-8
[MD] Muhammad Rayhan Nur Fadillah/Rahmat Hidayat vs Dong Adam/Nyl Yskura (Kanada) | Laga ke-10
Lapangan 3 (Court 3)
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Rumor Panas Eks AC Milan ke Persib, Bobotoh Bersuara: Bojan Lebih Tahu Kebutuhan Tim
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
Terkini
-
ASEAN Para Games 2025: Kunci Dua Emas dan Misi Sapu Bersih Para Judo Indonesia
-
Top Skor Sementara Proliga 2026 Putri Usai Seri Medan: Megawati Hangestri Tembus 10 Besar
-
Regenerasi Para Angkat Berat Indonesia Membuahkan Hasil di ASEAN Para Games 2025
-
Hasil Proliga 2026 Seri Bandung: LavAni Tak Terbendung, Tundukkan Medan Falcons 3-1
-
Bukan Cedera Kambuhan, Anthony Ginting Harus Absen di Babak Kedua Indonesia Masters
-
Indonesia Masters 2026: Adnan/Indah Bongkar Kunci Kemenangan atas Pasangan Korea Selatan
-
Terjebak Pola Ganda Putri Jepang, Ana/Trias Angkat Koper Lebih Awal di Indonesia Masters 2026
-
Drama Mimisan dan Comeback Sengit, Sabar/Reza Tembus Perempat Final Indonesia Masters 2026
-
Banjir Perang Saudara di Istora! Jadwal dan Link Live Streaming Indonesia Masters 2026 Hari Ini
-
Jadwal Indonesia Masters 2026 Hari Ini: Ubed vs Loh Kean Yew, 3 Wakil Indonesia Saling Berhadapan