Suara.com - Saat Samsung merilis dua ponsel terbaru, Galaxy S7 dan Galaxy S7 Edge, sempat dikabarkan jika handset memiliki semacam pipa datar yang berjalan di sekitar prosesor. Kabarnya, pipa itu merupakan sistem pendingin kecil yang disematkan. Hal tersebut diamini oleh Samsung.
Pabrikan asal negeri K-Pop itu mengungkapkan, sistem pendingin di ponsel, mampu menekan penyebaran panas sehingga membuat perangkat menjadi dingin. Sistem ini bermanfaat bagi para gamers yang gemar bermain di ponsel.
"Ponsel terbaru Galaxy S7 dan S7 Edge memiliki kinerja AP tinggi yang memungkikan penggunaan fitur akan lebih panjang. Kondisi ini bisa mengkhawatirkan. Untuk itu, panas yang ditimbulkan kemudian disebarkan sehingga kinerja smartphone tetapi bisa beroperasi baik dan di kesempatan yang sama juga dapat mengurangi panas pada permukaan ponsel," papar salah satu teknisi Samsung, Jeonggyu Jo seperti dilansir dari Phonearena, Kamis (14/4/2016).
Pipa tersebut cukup unik, bentuknya tipis boleh dianggap sebagai pendingin terkecil yang pernah ada, dengan diameter 0,4mm dan luas di dalam ruang sebesar 0,2mm. Para teknisi Samsung melakukan eksperimen dengan memadukan logam di dalam pipa, penempatan yang tepat sehingga dapat mengikuti alur panas dalam ponsel.
Pipa datar panas menggunakan butiran air yang menguap dan kemudian menjadi uap dari prosesor untuk mendinginkan di ujung yang lain, kemudian mengembun kembali, menyebarkan panas secara merata di sekitar. Dengan demikian mencegah throttling termal dari combo CPU/GPU, sehingga gamer dapat menggunakan ponsel secara maksimal.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
Terkini
-
Daftar Harga HP Xiaomi Januari 2026, Cek Seri yang Naik dan Turun Harga
-
Tecno Spark Go 3 Rilis Pekan Ini: HP Murah Sejutaan Mirip iPhone Berfitur Tangguh
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
8 Prediksi Kaspersky, Bagaimana AI Menjadi Ancaman dan Pertahanan Siber Ini Wajib Dilakukan
-
4 HP Infinix RAM 8 GB Paling Murah, Spek Tinggi Mulai Rp1 Jutaan
-
Bocoran Panas Xiaomi 17 Max: Meluncur April, Kencang Bak Pro tapi Tanpa Fitur Ini!
-
33 Kode Redeem FF Aktif 12 Januari 2026, Bundle Ryomen Sukuna Siap Hadir
-
26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 12 Januari 2026, Ada Bocoran Pemain OVR 117 di Event TOTY
-
Terpopuler: Kode Redeem FC Mobile Terbaru Banjir Hadiah, HP RAM 8 GB di Bawah Rp1,5 Juta
-
21 Kode Redeem FC Mobile 11 Januari 2026, Dapatkan Ribuan Gems hingga Pemain Legendaris