Laki-laki ini payungi orang kehujanan. (Facebook)
Payung dan jas hujan adalah barang wajib yang dibawa saat musim hujan tiba. Tetapi sayang, terkadang orang yang lupa membawa kedua barang tersebut hingga harus berteduh saat hujan turun, malah ada yang rela kehujanan.
Contohnya seperti yang dialami pengguna facebook bernama Noel Guevarra ini ia lupa membawa payungnya sehabis mengunjungi mall di San Miguel, Tarlac, Filipina.
Hal ini membuat ia dan temannya tak bisa menuju mobil mereka yang berada di parkiran. Saking derasnya hujan, ia melihat banyak orang berteduh dan terdampar di mall tersebut.
Melansir Viral4real, di tengah kerumunan pengunjung, terlihat seorang lelaki tua.
Lelaki tersebut mendekati Gueverra dan berbaik hati menawarinya untuk memayungi hingga ke mobil. Gueverra merupakan orang pertama yang diantar oleh lelaki tersebut.
Tak hanya memayungi Guevarra, selama 30 menit lelaki itu mondar mandir membantu memayungi orang. Guevarra pun merasa takjub dan merekam aksi lelaki tersebut lalu mengunggahnya ke facebook. Postingannya menjadi viral.
Begitu hujan berhenti, Guevarra mengajak orang itu untuk makan dan memberinya sedikit uang sebagai tanda terima kasih.
Namun lelaki itu menolaknya dengan halus. Lelaki itu mengaku bahwa ia senang bisa membantu orang yang membutuhkan. Hingga kini, unggahannya telah dibagikan lebih dari 31 ribu warganet.
Komentar
Berita Terkait
-
Daftar Wilayah DIY yang Berpotensi Diguyur Hujan Petir hingga Pukul 15.00 WIB Hari Ini
-
Hujan, Kopi, dan Alasan untuk Tidak Segera Pergi
-
Cuaca Hari Ini: Hujan Terjadi Hampir di Berbagai daerah dari Banten Sampai Yogyakarta
-
Sedia Payung! Jakarta Bakal Diguyur Hujan Merata Hari Ini
-
Manusia Silver, Vespa Tua, dan Hujan yang Menemani
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
21 Kode Redeem FC Mobile 11 Januari 2026, Dapatkan Ribuan Gems hingga Pemain Legendaris
-
Daftar 28 Kode Redeem FF 11 Januari 2026, Cek Bocoran Event Ramadan Lost Treasure
-
7 HP Kamera AI Terbaik Harga Rp1 Jutaan, Foto Auto Jernih Tanpa Editing
-
4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
-
Spesifikasi Up Phone, HP Buatan Indonesia yang Desainnya Mirip iPhone
-
5 HP Rp2 Jutaan Kamera Terbaik 2026 untuk Konten Kreator
-
Cara Membuat Subtitle Otomatis di CapCut untuk Video TikTok dan Instagram
-
Apa Perbedaan iPad Air dari iPad Pro? Ini 5 Rekomendasi Terbaik
-
Daftar Harga iPhone Januari 2026, Benarkah Lebih Mahal?
-
5 HP Murah di Bawah Rp1 Juta yang Masih Layak Pakai di 2026