Suara.com - Demi mendapatkan nilai memuaskan banyak siswa menggunakan cara yang tidak jujur saat melakukan ujian, salah satunya dengan mencontek.
Kebiasaan jelek ini terus terjadi turun temurun. Namun guru satu ini mempunyai solusi unik mencegah para muridnya agar tak mencontek.
Ia menyuruh para muridnya untuk menempelkan sebuah kertas karton berukuran besar yang ditempel di kepala masing-masing.
Dalam foto yang diunggah akun facebook Kementrian Humor Indonesia tampak para siswa dalam sebuah kelas sedang melakukan ujian. Dengan seorang guru yang berada di belakang.
Karton tersebut dipasangkan bertujuan untuk menghalangi pandangan mereka ke siswa di sebelahnya.
"Ujian zaman now banyak banget yang ngirim ini, jadi nggak cukup tempatnya kalau disebutin satu-satu," tulis akun itu dalam caption.
Foto ini seketika menjadi bahan komentar dari warganet.
"Pas bel bunyi siswanya kaget. Ternyata dia ketiduran dan hanya mengerjakan soal dalam mimpi," canda Saeful Bonsai.
"Tinggal pasang bohlam di jidat, udah mirip sama lampu meja belajar," tambah Om Andhi.
"Emang nggak bisa tengok kanan kiri nyontek temen , tapi di bawah meja contakannya tebel jadi menghadap bawah terus kelihatan fokus," seru Iman Rahman.
"Hahahahahaha inovasi yang luar biasa," tulis Gober.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Oppo Reno15 Series Mulai Pre-Order di Indonesia, Siap Jadi Smartphone Paling Lengkap di Kelasnya
-
Daftar Lengkap HP Xiaomi, Redmi, dan POCO yang Dijamin Awet Hingga 5 Tahun!
-
China Sukses Kembangkan Matahari Buatan, Selangkah Lebih Dekat ke Energi Masa Depan
-
Chipset Redmi Turbo 5 Series Terungkap: Diprediksi Pakai Dimensity 8500 dan 9500e
-
Naoki Yoshida Isyaratkan Adanya Port Final Fantasy 14 untuk Nintendo Switch 2
-
10 HP Android Terkencang Versi AnTuTu Desember 2025: Red Magic dan iQOO Bersaing Ketat
-
5 Rekomendasi Smartwatch Murah Alternatif Apple Watch, Harga Mulai Rp300 Ribuan
-
Geser iPhone 17 Pro, Vivo X300 Pro Masuk 3 Besar HP Flagship Kamera Terbaik DxOmark
-
5 Smartwatch Samsung, Garmin hingga Xiaomi Diskon Sampai 40% di Erafone!
-
Oppo Reno 15 Pro Max Debut Global, Pakai Dimensity 8450 dan Kamera 200 MP