Suara.com - Asus memiliki beragam laptop di berbagai kelas. Untuk produk laptop 2-in-1, Asus memiliki VivoBook Flip 14 TP410UR, salah satu pilihan bagi masyarakat yang sedang mencari laptop dengan layar sentuh.
"TP410 cocok bagi yang tidak mau tablet tapi mau fungsi tablet dan bagi mereka yang multitasking," kata Product Marketing Notebook Asus Indonesia, Davina Larissa pada saat acara peluncuran laptop ini, Rabu, (14/2/2018).
Tim tekno Suara.com berkesempatan untuk menjajal laptop yang menggunakan Windows 10 ini selama sepekan. Kami mengulik laptop ini dari berbagai sisi. Berikut catatannya:
1. Desain
Kesan pertama ketika kami melihat Asus VivoBook Flip 14 TP410UR adalah desainnya yang elegan. Tubuhnya yang berbalut metal menambah kesan premium di laptop ini.
Alur tegas di body laptop yang dipadukan dengam warna perak, membuat Asus VivoBook Flip 14 TP410UR terlihat berkelas ketika dibawa bepergian.
Dimensi laptop ini juga terbilang ringkas. Dengan bobot 1.6 kg dan profil 19.2 mm, membuat Asus VivoBook Flip 14 TP410UR ringan untuk dibawa ke segala tempat.
Layarnya juga terlihat lebih penuh karena rasio body yang mencapai 78 persen. Hal tersebut akan memberikan pengalaman visual yang lebih baik saat menonton film.
Dengan layar sentuh 14 inci dan teknologi wide-view 178 technology membuat gambar di layar terbilang jernih. Selain itu, layar laptop ini juga tak membuat mata cepat lelah.
Baca Juga: Meninggal Dunia, Ini Kisah Probosutedjo si Adik Tiri Soeharto
Kami juga menemukan engsel laptop yang terbuat dari logam ini cukup kuat. Pasalnya, proses transformasi laptop ke posisi tablet cukup mudah untuk dilakukan.
2. Performa
Laptop ini menggunakan prosesor Intel Core i5 72000U yang dipasangkan dengan RAM 8 GB. Sistem operasinya pun sudah menggunakan Windows 10. Kombinasi tersebut menjamin laptop ini akan memberikan pengalaman yang baik untuk keperluan kerja.
Saat dicoba untuk digunakan, proses berpindah-pindah program juga tidak terasa lag. Penulis juga sempat memasang program berat seperti Adobe Premiere.
Sektor storage juga meninggalkan kesan positif untuk penulis. Sebab, terdapat ruang penyimpanan internal sebesar 1TB 5400RPM SATA HDD
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sepatu Jalan Kaki untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantalan Nyaman Bisa Cegah Nyeri Sendi
- 5 Mobil Bekas Blue Bird yang Banyak Dilirik: Service Record Jelas, Harga Mulai Rp60 Jutaan
- 7 Sepatu Sandal Skechers Diskon hingga 50% di Sports Station, Empuk Banget!
- Evaluasi Target Harga BUMI Usai Investor China Ramai Lego Saham Akhir 2025
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
iQOO 15R Lolos Sertifikasi Resmi, Harga Diprediksi Lebih Terjangkau
-
HP Android Terkencang di Dunia, Perusahaan Rilis Red Magic 11 Pro Plus Golden Saga
-
Kebangkitan MacBook 'Mungil': Apple Siapkan Laptop Murah dengan 'Jeroan' iPhone 16 Pro!
-
HP Murah dengan Snapdragon 6 Gen 3, Skor AnTuTu POCO M8 5G Tembus 800 Ribu
-
Telkom Gandeng Palo Alto Networks, Siapkan Talenta Muda Hadapi Ancaman Siber Masa Depan
-
Halo Campaign Evolved Bakal Rilis 2026: Fitur Terungkap, Gunakan Unreal Engine 5
-
27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Januari 2026: Ada Arsenal 110-115 dan Shards
-
Internet Jadi Kunci Arus Balik Nataru, Komdigi Pantau Jaringan 24 Jam
-
IDC Prediksi Pengiriman PC 2026 Anjlok hingga 9 Persen, Efek Domino Ledakan AI Mulai Terasa
-
58 Kode Redeem FF Terbaru 3 Januari: Raih HRK, Emote 2026, dan Bundle Mr Icy