Suara.com - Penggemar Apple tentu tidak sabar menanti peluncuran iPhone seri terbaru. Banyak pihak berspekulasi tanggal resminya.
Bulan September mendatang akan menjadi waktu yang diprediksi Apple meluncurkan iPhone terbarunya. Semua ini bukan hanya tebakan semata, tapi melihat pada perkembangan iPhone selama ini.
Seperti dilansir dari Cnet, dalam enam tahun terakhir, Apple mengumumkan iPhone terbarunya jatuh pada hari Selasa atau Rabu dan dirilis resmi pada hari Jumat. Berikut daftar waktu dirilisnya ponsel pintar pabrikan berlogo apple digigit ini:
1. iPhone 8 / 8 Plus (2017) diumumkan pada Selasa (12/9) dan dirilis resmi pada Jumat (22/9).
2. iPhone 7/7 Plus (2016) diumumkan pada Rabu (7/9) dan dirilis resmi pada Jumat (16/9).
3. iPhone 6S / 6S Plus (2015) diumumkan pada Rabu (9/9) dan dirilis resmi pada Jumat (25/9).
4. iPhone 6 / 6 Plus (2014) diumumkan pada Selasa (9/9) dan dirilis resmi pada Jumat (19/9).
5. iPhone 5S (2013) diumumkan pada Selasa (10/9) dan dirilis resmi pada Jumat (20/9).
6. iPhone 5 (2012) diumumkan pada Rabu (12/9) dan dirilis resmi pada Jumat (21/9).
Baca Juga: Simak, Thread Pengalaman Mengganti Baterai iPhone
Untuk kali ini, prediksi terkuat adalah Apple akan mengumumkan iPhone seri terbaru pada Selasa (11/9/2018) atau Rabu (12/9/2018) dan dirilis resmi pada Jumat (21/9/2018).
Bagaimana menurut pendapat Anda? [Imran Fajar]
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
21 Kode Redeem FC Mobile 11 Januari 2026, Dapatkan Ribuan Gems hingga Pemain Legendaris
-
Daftar 28 Kode Redeem FF 11 Januari 2026, Cek Bocoran Event Ramadan Lost Treasure
-
7 HP Kamera AI Terbaik Harga Rp1 Jutaan, Foto Auto Jernih Tanpa Editing
-
4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
-
Spesifikasi Up Phone, HP Buatan Indonesia yang Desainnya Mirip iPhone
-
5 HP Rp2 Jutaan Kamera Terbaik 2026 untuk Konten Kreator
-
Cara Membuat Subtitle Otomatis di CapCut untuk Video TikTok dan Instagram
-
Apa Perbedaan iPad Air dari iPad Pro? Ini 5 Rekomendasi Terbaik
-
Daftar Harga iPhone Januari 2026, Benarkah Lebih Mahal?
-
5 HP Murah di Bawah Rp1 Juta yang Masih Layak Pakai di 2026