Suara.com - Timeline Twitter tak pernah sepi akan candaan warganet setiap hari. Dan untuk kesekian kali, insiden minta edit foto berujung dikerjain warganet. Padahal, ia minta fotonya di edit seperti orang naik haji.
Tak disangka, warganet justru mengubah fotonya menjadi editan dan meme kocak yang membuat tertawa banyak orang.
Baca Juga : Tidak Tampil di Ini Talkshow, Kaesang Pangarep Kena Bully Netizen
Berawal dari akun Twitter @dewahoya yang mengunggah fotonya saat menggunakan sepeda motor BMW R1200GS Adventure.
''Ada yang bisa editin foto gue jadi naik haji nggak?'' tulis dalam postingan @dewahoya yang viral di Twitter ini.
Tak berselang lama, postingan foto ini disambut warganet dengan balasan edit foto orang naik haji versi mereka.
Berikut ini lima kejahilan warganet yang edit foto orang naik haji versi mereka.
1. Waduh, naik haji lengkap pakai unta dan helm, anti polusi habis!
2. Ini namanya naik haji Roma Irama, gimana sih!
Baca Juga: Minta Tolong Edit Pas Foto, Warganet Tampilkan Hasil Kreasinya
3. Ini sih naik ''Hachi'', seorang anak yang sebatang kara yang pergi mencari ibunya.
Lebih banyak aksi warganet edit foto orang naik haji, lihat link di bawah.
Berita Terkait
-
Dituding Abaikan Gala Sky, Fuji: Keluargaku Happy, Kamu Gak Diajak
-
8 Prompt AI untuk Edit Foto Jadi Dramatis yang Lagi Tren di TikTok
-
10 Prompt Gemini AI Edit Foto Tema Natal yang Menarik, Tinggal Copas!
-
10 Prompt Gemini AI Edit Foto Liburan Keluarga di Luar Negeri, Praktis dan Realistis
-
10 Istilah Paling Banyak Dicari Warganet Sepanjang Tahun 2025
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
Terkini
-
26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 12 Januari 2026, Klaim Pemain 115 dan Belasan Ribu Gems
-
Kreator Digital Butuh Kecepatan Tinggi, Ini Solusi Penyimpanan untuk Konten 4K hingga 8K
-
4 HP Asus RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Performa Cepat Mulai Rp5 Jutaan
-
Moto Pad 60 Pro vs Huawei Matepad 12X 2026 Mana Paling Worth It? Selisih Rp4 Juta, Spek Beda Tipis
-
Lenovo Pamer ThinkPad X9 15p Aura Edition di CES 2026, Laptop AI Berperforma Kelas Desktop
-
Daftar Harga HP Xiaomi Januari 2026, Cek Seri yang Naik dan Turun Harga
-
Tecno Spark Go 3 Rilis Pekan Ini: HP Murah Sejutaan Mirip iPhone Berfitur Tangguh
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
8 Prediksi Kaspersky, Bagaimana AI Menjadi Ancaman dan Pertahanan Siber Ini Wajib Dilakukan
-
4 HP Infinix RAM 8 GB Paling Murah, Spek Tinggi Mulai Rp1 Jutaan