Suara.com - Kabar mengejutkan kembali terjadi, setelah sebelumnya beberapa pasangan gamer diberitakan berhasil naik pelaminan bersama dengan lawan mainnya di dunia game. Kali ini hal tersebut kembali berulang.
Sama dengan pasangan game yang lainnya juga berhasil memenangkan game dan hati pasangannya untuk naik pelaminan.
Pasangan game PUBG mobile ini bernama Mohammmed Rasheen dan Salwa Ahamed. Keduanya dipertemukan saat ia menjadi squad di game PUBG.
Mohammed Rasheen mengunggah kabar gembiranya tersebut di akun Facebook-nya, ia mengatakan bahwa dirinya berhasil menikahi skuat di game PUBG.
Dalam foto yang diunggahnya ia sedang dalam perjalanan dengan mobil, keduanya memakai baju pengantin khas negeri Bollywood, India.
Sang pengantin laki-laki terlihat rapi mengenakan kemeja putih, rompi hitam lengkap dengan dasinya, sedangkan pengantin perempuan tersenyum ke arah kamera dengan baju pengantin berwarna merah dan aksesori berwarna emas.
Tampak berbahagia dan kompak, keduanya swafoto menghadap kamera dengan memamerkan game yang mempertemukan mereka berdua, PUBG.
Mohammed Rasheen juga menuliskan kalimat romantis dalam foto unggahannya tersebut ''Finally married my PUBG squad mate, Dear friends, This is Important! Please!''
Tentunya unggahan tersebut mendapatkan beragam komentar dari netizen yang melihatnya.
Baca Juga: Hore! Gamer Indonesia Bisa Nikmati PUBG Lite
Akun bernama Raza Ur Rehman Shah ingin diberikan pasangan seperti ini dalam komentarnya ''Bro, tolong berikan aku pasangan seperti ini''
Ak Hi Lebh ''Bagaimana itu bisa terjadi?''
Upoma Siddika ''Haruskah aku memulai bermain PUBG juga''
Unggahan pasangan gamer PUBG yang menikah ini menjadi sorotan dan mendapatkan lebih dari 10 ribu like, 2,8 ribu komentar dan lebih dari 7 ribu kali dibagikan di media sosial, semoga bahagia.(HiTekno.com)
Berita Terkait
-
4 Tablet Gaming Terbaik yang Layak Dibeli 2026, Anti-Lag dan Visual Mulus!
-
3 Tablet Infinix Spek Dewa untuk Gamer dan Multitasker, Mulai Rp2 Jutaan
-
Muncul di ESRB, Game Death Stranding 2 Siap Menuju ke PC
-
Game Survival Baru dari Kreator PUBG Telah Tiba, Early Access Dibuka
-
41 Ribu Siswa di Nias Nikmati Sekolah Gratis Program PUBG Mulai Tahun Depan
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
India Bersiap Punya Merek HP Sendiri, Target Meluncur hingga 1,5 Tahun Lagi
-
42 Kode Redeem FF Terbaru 27 Januari 2026: Ada SG2 Ungu, AK47 Draco, dan Bundle Nobara
-
Waspada! Ini Dampak ROM Global Palsu di HP Xiaomi Usai Update HyperOS 3
-
5 Tablet Murah di Bawah Rp2 Juta, Layar Lega untuk Belajar dan Hiburan
-
Terpopuler: Aurora Light Ternyata Mantan Pemain MPL ID, 6 Pilihan HP Murah buat Edit Foto
-
Samsung Galaxy A57 5G Lolos Sertifikasi: Pakai Chip Anyar Exynos dan RAM 12 GB
-
Snapdragon 8 Elite Gen 6 Pro Diprediksi Bawa Performa Kencang, Clock Speed 5,5 GHz
-
Fantastis, Segini Hadiah Aurora PH usai Juara M7 World Championship 2026
-
58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif 26 Januari: Raih Skin Gojo, Banner Jujutsu, dan Diamond
-
Turki Jadi Tuan Rumah MLBB M8 World Championship, Wild Card di Thailand