Suara.com - Dalam gelaran Mobile Word Congres 2019, HMD Global resmi merilis lima ponsel terbarunya di Barcelona, Sabtu (24/02/2019).
CEO HMD Global, Florian Seiche sendiri menjadi pembuka untuk meresmikan lima smartphone varian terbarunya tersebut.
Kelima varian ini merupakan Nokia 9 PureView, Nokia 4,2, Nokia 3,2, Nokia 1 Plus dan Nokia 210.
Dilansir dari laman NDTV, uniknya varian Nokia 210 menjadi ponsel pertama besutan Nokia dengan fitur 2,5 G yang terjangkau dan cukup menjadi sorotan.
Tak hanya Nokia 210 saja yang menjadi sorotan, Nokia 9 PureView dengan lima lensa Zeiss akhirnya diluncurkan dalam gelaran MWC 2019 ini.
Berikut ringkasan spesifikasi kelima smartphone Nokia yang berhasil diringkas tim Hitekno dari event MWC 2019 kali ini.
Nokia 9 PureView
Nokia 9 PureView dengan lima kamera belakang akhirnya dirilis dalam gelaran MWC 2019 ini.
Kamera dengan dua lensa monokrom ini diklaim memiliki rentang dinamis yang lebih tinggi dan memiliki kontrol yang lebih tinggi dari smartphone lainnya.
Baca Juga: Beragam, Sony Xperia Akan Boyong 4 Gawai Baru di MWC 2019
Dilengkapi dengan layar Gorilla GlasS 5 serta memiliki IP67 tahan air dan debu.
Smartphone ini juga didukung dengan pengisian nirkabel yang kini juga menjadi tren di kalangan smartphone terbaru.
Nokia 9 PureView dilengkapi dengan RAM 6GB dan penyimpanan 128GB dan disokong dengan Snapdragon 845 SoC.
Tak ingin kalah dengan sistem keamanan smartphone besutan lainnya, Nokia 9 PureView didukung dengan sensor sidik jari di bawah layar dan mendukung Face ID unlock.
Smartphone ini dibanderol seharga 699 dolar US atau sekitar Rp 9,8 jutaan.
Nokia 4.2
Berita Terkait
- 
            
              Mencoba Bangkit, HMD Siapkan HP Baru Mirip iPhone 17
 - 
            
              Nokia 130 Music dan Nokia 150 Music, Berdesain Vintage dan Ramah di Kantong
 - 
            
              Xiaomi 16 Kabarnya Bakal Usung Teknologi Milik Nokia
 - 
            
              Nokia Comeback? Kode Misterius di Reddit Picu Spekulasi Kembalinya Sang Legenda Smartphone
 - 
            
              5 HP Murah di Bawah Rp1 Juta Terbaru: Ada Nokia, Cocok Buat Budget Terbatas
 
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
 
Terkini
- 
            
              Penulis GTA Ungkap Alasan Mengapa Rockstar Membatalkan Game Mata-mata 'Agent'
 - 
            
              Geger Diduga Jadi 'TKP' Hamish Daud Selingkuh, Apa Fungsi Asli Aplikasi Pinterest?
 - 
            
              ZTE x WeWatch: Kolaborasi Bawa Hiburan Digital Premium ke Level Berikutnya di Indonesia
 - 
            
              Garmin Instinct Crossover AMOLED Resmi Rilis: Desain Klasik, Fitur Militer, Harga Mulai Rp 10 Juta
 - 
            
              Perbandingan Spesifikasi realme 15 5G vs vivo V60 Lite 5G, Bagus Mana?
 - 
            
              Daftar Harga HP Xiaomi Terbaru 2025 Lengkap, Mulai Rp1 Jutaan Spek Dewa!
 - 
            
              Realme C85 Pro dan C85 5G Debut, Andalkan Baterai Jumbo 7.000 mAh, Tahan Air dan Debu
 - 
            
              Daftar Terbaru! 15 HP Xiaomi Ini Bisa Nikmati HyperOS 3
 - 
            
              5 HP Murah Memori 256 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar untuk Multitasking Harian
 - 
            
              15 Kode Redeem FC Mobile 4 November 2025, Emote Unik Hingga Ribuan Gems Siap Menantimu