Suara.com - Warganet selalu ada bahan untuk membuat media sosial ramai dengan banyak keseruan. Bahkan candaan soal artis pun banyak, salah satunya meme gisel yang bikin ngakak ini.
Meme Gisel ini membuat warganet ngakak terpingkal-pingkal, namun tetap ada saja yang tidak paham maksuk meme kocak ini. Meme kocak yang viral di Facebook ini pun memang penuh teka-teki untuk dipecahkan.
Baca Juga : Surat Ijin Nggak Masuk dari Bonek Lucu Banget, Gurunya Marah atau Nggak Ya?
Unggahan meme ini dibagikan oleh warganet bernama Ewogawa di forum Facebook KHI (Kerajaan Humor Indonesia) Satu.
Tak disangka, hanya dalam waktu sehari saja unggahan tersebut viral karena sangat lucu. Meme tersebut mendapatkan lebih dari 670 Like dan ratusan komentar dari warganet.
Kebanyakan komentar dari warganet tak kalah kocak dengan meme tentang Gisella Anastasia tersebut.
Seperti yang telah diketahui, Gisella Anastasia dulu dikenal sebagai Gisel Idol dan pernah menjalin hubungan dengan Desta, mantan drummer Club Eighties.
Baca Juga : Pria Ini Tiduran di Sungai Sambil Nonton TV, Maksudnya Apa?
Beberapa saat lalu Gisel juga sudah resmi bercerai dari suaminya, Gading Marten.
Baca Juga: Bangga Sang Ayah Jualan Es Doger, Gadis Ini Bikin Warganet Terharu
Meme itu menggambarkan hubungan antara Gisel dan Desta, Gisel dan Gading, serta Gisel dan salah satu makanan lokal Indonesia.
Baca Juga : Saking Tak Berharganya, di Negara Ini Uang Dibuang Begitu Saja
Banyak warganet yang awalnya kurang mengerti apa maksud meme tersebut.
''Maksudnya apaan ya? Sumpah gk ngerti,'' komentar Aditya Rahadiansyah.
Namun setelah berpikir lebih lama, mereka akan ketawa ngakak karena meme tersebut adalah sebuah plesetan.
Gisell kini dikabarkan dekat dengan Wijaya Saputtra alias Wijin. Sementara meme itu mengilustrasikan onde-onde yang dipenuhi dengan wijen.
Berita Terkait
-
Penyebar Meme Bikin Underbow Golkar Ngamuk, Bahlil Lahadalia Justru Santai: Sudahlah Saya Maafkan
-
Bahlil Minta Relawan dan Organisasi Sayap Partai Golkar Setop Laporkan Akun Penyebar Meme
-
"Sudah Biasa Dihina Sejak Kecil" Jawaban Pasrah Bahlil Lahadalia untuk Pembuat Meme
-
Siapa Penemu Kamera Depan? Viral Meme Fery Suriadi Jadi Robert Cornelius
-
Gaduh Laporan 'Ujaran Kebencian' Bahlil, Golkar Panggil Pelapor: Siapa yang Suruh?
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 5 Bek Kanan Terbaik Premier League Saat Ini: Dominasi Pemain Arsenal
Pilihan
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
-
Mahfud MD Bongkar Sisi Lain Sri Mulyani: Sebut Eks Menkeu 'Terlalu Protektif' ke Pegawai Bermasalah
Terkini
-
Teaser Beredar, Realme GT 8 Pro Aston Martin F1 Limited Edition Siap Rilis
-
23 Kode Redeem FC Mobile 3 November: Dapatkan Pemain OVR 113, Gems, dan Rank Up Token Gratis!
-
Bracket dan Hasil Playoff MPL ID S16: ONIC Jadi Juara, AE Nomor 2
-
23 Kode Redeem FF 3 November: Segera Klaim Skin M1014, SG2 One Punch Man, dan Bundle Eksklusif!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
TikTok Rilis Dua Fitur AI Baru: Permudah Kreator Mengolah Konten
-
Philips Siap Hadirkan HP Baru, Desain Mirip iPhone
-
2 Cara Mudah Ngeprint Dokumen dari iPhone, Tutorial Cepat Anti Ribet!
-
Kehidupan di Palung Terdalam: Temuan Moluska Purba Ungkap Rahasia Evolusi Laut?
-
Aplikasi Tak Terduga Jadi Sarana Selingkuh Selebritas: Dari Ojek Online hingga Folder Pin