Suara.com - Beberapa dari kalian pasti pernah menjumpai seseorang yang memiliki layar smartphone atau pelindung layar yang retak. Mulai saat ini jika kamu menemukan hal seperti itu, lebih baik kamu berhati-hati.
Pasalnya beberapa hari yang lalu, seorang pria muda menderita infeksi pada ibu jarinya karena menggunakan pelindung layarnya yang retak.
Terdengar sepele, namun jempol pria tersebut mengalami infeksi serius sehingga harus menjalani operasi.
Kisah tersebut ia unggah di Facebook dan viral, ia bercerita bahwa ia memiliki pelindung layar kaca yang retak, tetapi dia mengabaikannya dan tidak menggantinya.
Ia sendiri adalah seorang gamer yang rajin, jadi dia sering bermain dengan smartphone-nya dan menggunakan ibu jari untuk bermain game.
Hingga suatu hari, ia merasakan ibu jarinya sakit tapi tak terlihat terluka sehingga ia tidak yakin apa penyebabnya.
Sakit itu terus bekelanjutan dan membuat ibu jarinya membengkak, akhirnya ia putuskan untuk bertemu dokter dan diberi antibiotik tetapi rasa sakit itu tak hilang sama sekali.
Ia pergi lagi ke dokter dan diketahui ibu jarinya sudah terinfeksi. Pemuda itu dengan cepat dirujuk ke rumah sakit ketika dokter melihat kondisi jarinya dan menyarankan untuk langsung menjalani operasi.
Ditemukan sepotong kaca menusuk ibu jarinya saat ia menggunakan pelindung layar yang retak.
Baca Juga: 5 Smartphone Rp 1 Jutaan Keluaran 2018 Ini Masih Bisa Jadi Pilihan Lho!
Pemuda tersebut tak menyadari bahwa luka itu telah terinfeksi, para ahli harus membedah daging di ibu jarinya sehingga ibu jarinya bisa pulih dengan penuh.
Unggahan ini menjadi pengingat siapapun yang kamu mengetahui hal serupa untuk tidak mengulangi hal yang sama dan segera perbaiki layar smartphone yang sudah retak.
Berita Terkait
-
Pasar Smartphone Indonesia Melejit 12 Persen di Q3 2024, Gen AI Jadi Magnet Utama Konsumen
-
Huawei Mate 80 Diprediksi Usung RAM 20 GB, Andalkan Chip Kirin Anyar
-
Jangan Cuma Ikut Tren, Ini 7 Hal Wajib Kamu Cek Sebelum Beli Smartphone Baru
-
Vivo V70 Muncul di Geekbench, Bawa Chipset Snapdragon 7 Gen 4
-
4 Rekomendasi HP Gaming Rp1 Jutaan yang Tetap Andal: Memori Lega, Baterai Awet
Terpopuler
- 6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Tablet Snapdragon Mulai Rp1 Jutaan, Cocok untuk Pekerja Kantoran
- 7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
5 Tablet Anak dengan Fitur Parental Control, Aman untuk Main Sekaligus Belajar
-
Oppo Perkenalkan Apex Guard: Standar Baru Kualitas Smartphone, Debut di Find X9 Series
-
Canon Rilis EOS R6 Mark III: Kamera 'All-in-One' untuk Konten Vertikal, Horizontal, dan Sinema!
-
Pokemon Legends ZA Jadi Game Fisik Terlaris di AS Tahun Ini
-
Xiaomi 17 Ultra Siap Rilis, Bawa Teknologi Kamera Anyar
-
Update Anyar, Ada Peningkatan Recoil Senjata Battlefield 6
-
Daftar Lengkap 13 Perangkat yang Kini Bisa Update ke HyperOS 3
-
Google Siap Saingi Apple? Fitur Mirip NameDrop Muncul di Android, Bisa Berbagi Kontak Mudah!
-
Game Baru Ratchet & Clank Siap Rilis, Kini Tersedia Untuk Perangkat Seluler
-
28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 15 November: Raih 20 Ribu Gems dan FootyVerse 111-112