Suara.com - Samsung memang tidak identik dengan HP murah, namun bukan berarti tidak ada. Ada beberapa HP Samsung murah yang cukup menarik untuk April 2020 ini.
Bahkan ada HP Samsung murah yang telah memakai RAM 4 GB. HP murah dari Samsung sendiri memang jarang memberikan RAM kapasitas besar.
Namun kini di April 2020, Anda bisa mendapatkan HP Samsung murah dengan RAM 4 GB mulai dari harga Rp 2 jutaan.
Lebih lengkapnya, berikut 5 HP Samsung murah mulai dari Rp 2 jutaan dengan RAM 4 GB terbaik April 2020.
1. Samsung Galaxy A20s
Mengandalkan Qualcomm Snapdragon 450 dan RAM 4 GB, jadi kombinasi menarik dari Samsung Galaxy A20s. Ditambah harga yang lebih terjangkau.
HP Samsung ini memakai layar 6,5 inci beresolusi 720x1560 piksel. Dilengkapi baterai 4.000 mAh dengan fast charging 15 watt lewat USB type-C.
Dilengkapi tiga kamera belakang berisi 13 MP f/1.8 + 8 MP f/2.2 + 5 MP f/2.2. Juga kamera selfie 8 MP f/2.0.
Harga:
Samsung Galaxy A20s RAM 4 GB + 64 GB: Rp 2.499.000.
Baca Juga: Ayo Ganti, Ini 4 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan dari Realme
Baca Juga: 5 HP Murah RAM 4 GB Cuma Rp 1 Jutaan, Terbaik April 2020
2. Samsung Galaxy A50
Memang bukan HP baru, Samsung Galaxy A50 masih menarik untuk dibeli. Terlebih layar Super AMOLED 6,4 inci beresolusi 1080x2340 piksel.
HP Samsung ini memakai chipset Exymos 9610 RAM 4 GB + 64 GB. Ditambah baterai 4.000 mAh dengan fast charging 15 watt lewat USB type-C.
Kamera Samsung Galaxy A50 memakai tiga kamera, 25 MP f/1.7 + 8 MP f/2.2 + 5 MP f/2.2. Dan kamera selfie 25 MP f/2.0.
Harga:
Samsung Galaxy A50 RAM 4 GB + 64 GB: Rp 3.299.000 (Promo Rp 2.999.000).
Baca Juga: 7 HP Murah RAM 3 GB Rp 1 Jutaan, Terbaik April 2020!
3. Samsung Galaxy A30s
Mengandalkan Exynos 7904 dengan RAM 4 GB + 64 GB, HP Samsung ini dilengkapi layar Super AMOLED 6,4 inci 720x1560 piksel.
Samsung Galaxy A30s juga mengandalkan tiga kamera belakang, 25 MP f/1.7 + 8 MP f/2.2 + 5 MP f/2.2. Juga kamera selfie 16 MP f/2.0.
Juga memakai baterai 4.000 mAh dengan dukungan fast charging 15 watt lewat USB type-C. Banyak yang menarik dari Samsung Galaxy A30s ini.
Harga:
Samsung Galaxy A30s RAM 4 GB + 64 GB: Rp 3.299.000 (promo Rp 3.199.000).
Baca Juga : 6 HP Murah dengan Snapdragon 665, Mulai dari Rp 1 Jutaan Terbaik April 2020
4. Samsung Galaxy A50s
Memang bukan HP murah meriah, namun Samsung Galaxy A50s tetap menarik. Berkat Exynos 9610 dengan RAM 4 GB + 64 GB.
Dilengkapi layar Super AMOLED 6,4 inci beresolusi 1080x2340 piksel. Juga memakai baterai 4.000 mAh fast charging 15 watt lewat USB type-C.
Memakai tiga kamera belakang, 48 MP f/2.0 + 8 MP f/2.2 + 5 MP f/2.2. Juga memakai kamera selfie 32 MP f/2.0.
Harga:
Samsung Galaxy A50s RAM 4 GB + 64 GB: Rp 3.599.000 (promo Rp 3.499.000).
Baca Juga: Siap Rilis Akhir Bulan, Harga Infinix Note 7 Dijamin Murah
5. Samsung Galaxy M30s
Cari HP Samsung murah dengan RAM 4 GB dan baterai jumbo, ada Samsung Galaxy M30s. Bahkan saking jumbonya, HP Samsung ini pakai baterai 6.000 mAh.
Samsung Galaxy M30s mengandalkan Exynos 9611. Juga memakai tiga kamera belakang, 48 MP f/2.0 + 8 MP f/2.2 + 5 MP f/2.2 dan kamera selfie 16 MP f/2.0.
Juga memakai layar Super AMOLED 6,4 inci beresolusi 1080x2340 piksel. HP Samsung ini juga memakai fast charging 15 watt lewat USB type-C.
Harga:
Samsung Galaxy M30s RAM 4 GB + 64 GB: Rp 3.299.000.
Baca Juga: Mulai Rilis Global, Ini Daftar Harga iPhone SE 2020 di Berbagai Negara
Itulah 5 HP Samsung murah untuk April 2020. Meski HP murah, namun sudah memakai RAM 4 GB. Mana yang jadi pilihan Anda?
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
Terkini
-
Lenovo Pamer ThinkPad X9 15p Aura Edition di CES 2026, Laptop AI Berperforma Kelas Desktop
-
Daftar Harga HP Xiaomi Januari 2026, Cek Seri yang Naik dan Turun Harga
-
Tecno Spark Go 3 Rilis Pekan Ini: HP Murah Sejutaan Mirip iPhone Berfitur Tangguh
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
8 Prediksi Kaspersky, Bagaimana AI Menjadi Ancaman dan Pertahanan Siber Ini Wajib Dilakukan
-
4 HP Infinix RAM 8 GB Paling Murah, Spek Tinggi Mulai Rp1 Jutaan
-
Bocoran Panas Xiaomi 17 Max: Meluncur April, Kencang Bak Pro tapi Tanpa Fitur Ini!
-
33 Kode Redeem FF Aktif 12 Januari 2026, Bundle Ryomen Sukuna Siap Hadir
-
26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 12 Januari 2026, Ada Bocoran Pemain OVR 117 di Event TOTY
-
Terpopuler: Kode Redeem FC Mobile Terbaru Banjir Hadiah, HP RAM 8 GB di Bawah Rp1,5 Juta