Suara.com - Instagram menjadi salah satu aplikasi populer yang digunakan oleh banyak orang. Bukan hanya warga Indonesia saja pengguna Instagram hingga ke seluruh dunia.
Instagram hadir sebagai sebuah platform sosial media yang menarik karena para penggunanya tidak hanya dapat berbagi gambar saja, Instagram juga melengkapi fitur seperti siaran langsung dan Instagram Stories.
Fitur yang dihadirkan oleh Instagram menjadikan para penggunanya semakin betah untuk menggunakan platform yang satu ini.
Dengan aneka fitur yang diperbaharui oleh Instagram, terkadang justru membuat berbagai macam konten yang dapat Anda lihat, sehingga Anda perlu menyaring konten mana saja yang ingin Anda lihat.
Mungkin Anda merasa sesekali ingin menghilang atau menonaktifkan akun Instagram Anda untuk sementara waktu. Orang-orang lebih sering menyebut dengan 'Social Media Detox' yaitu rehat dari sosial media untuk sementara waktu hal ini sebagai salah satu cara untuk mengurangi penggunaan atau bahkan dapat menghentikan aktivitas di media sosial.
Melansir dari laman Instagram Help, ada dampak yang harus ditanggung ketika akun Instagram Anda dinonaktikan untuk sementara waktu. "Jika Anda menonaktifkan sementara akun Anda, profil , foto, komentar dan suka akan disembunyikan hingga Anda mengaktifkan kembali dengan cara login".
Berikut cara menonaktifkan Instagram untuk sementara :
- Login kedalam Instagram.com melalui browser seluler atau komputer Anda. Untuk menonaktifkan sementara akun Instagram Anda tidak dapat dilakukan melalui aplikasi.
- Masuk kedalam bagian profil Anda lalu pilihlah "Edit Profile".
- Pada bagian bawah terdapat pilihan "Nonaktifkan Sementara Akun Saya" lalu klik tulisan tersebut.
- Pilihlah opsi pada menu yang tersedia pada bagian samping "Mengapa Anda Menonaktifkan akun?" dan masukkan kembali kata sandi Anda. Opsi untuk memonaktifkan akun Anda hanya akan muncul setelah Anda memilih alasan dari menu tersebut.
- Klik "Nonaktikan Sementara Akun"
- Akun Anda sudah dinonaktifkan untuk sementara waktu.
Anda dapat kembali mengaktifkan akun Anda dengan cara Login kembali kedalam Instagram Anda, namun hal tersebut dapat Anda lakukan dalam waktu 1x24 jam setelah Anda menonaktikan akun.
Itulah cara menonaktikan IG sementara waktu.
Baca Juga: Pesaing TikTok, Instagram Luncurkan Reels Bulan Depan?
Berita Terkait
-
Siapa Nama Asli Aura Kasih? Bikin Kepo Tiba-Tiba Ganti Bio Instagram Jadi 'Febria'
-
Bos Instagram Soroti Ledakan Konten AI dan Tantangan Membedakan Media Asli
-
Ole Romeny Beberkan Keajaiban yang Didapatnya Usai Pilih Bela Timnas Indonesia
-
Cara Buat Spotify Wrapped 2025 di HP Android, Lengkap Bagikan via Instagram
-
Instagram Hadirkan Fitur Reels Baru, Bisa Rekam hingga 20 Menit
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
8 Prediksi Kaspersky, Bagaimana AI Menjadi Ancaman dan Pertahanan Siber Ini Wajib Dilakukan
-
4 HP Infinix RAM 8 GB Paling Murah, Spek Tinggi Mulai Rp1 Jutaan
-
Bocoran Panas Xiaomi 17 Max: Meluncur April, Kencang Bak Pro tapi Tanpa Fitur Ini!
-
33 Kode Redeem FF Aktif 12 Januari 2026, Bundle Ryomen Sukuna Siap Hadir
-
26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 12 Januari 2026, Ada Bocoran Pemain OVR 117 di Event TOTY
-
Terpopuler: Kode Redeem FC Mobile Terbaru Banjir Hadiah, HP RAM 8 GB di Bawah Rp1,5 Juta
-
21 Kode Redeem FC Mobile 11 Januari 2026, Dapatkan Ribuan Gems hingga Pemain Legendaris
-
Daftar 28 Kode Redeem FF 11 Januari 2026, Cek Bocoran Event Ramadan Lost Treasure
-
7 HP Kamera AI Terbaik Harga Rp1 Jutaan, Foto Auto Jernih Tanpa Editing
-
4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara