Suara.com - Tumor ovarium terbesar di dunia berhasil diangkat oleh dokter dari seorang perempuan berusia 52 tahun di India.
Sebelumnya, perempuan yang tidak ingin disebutkan namanya ini mengeluh ketika berat badannya mulai membengkak hingga dia tidak bisa lagi berjalan, karena kakinya mulai bengkak.
Dia tidak tahu bahwa tumor raksasa sedang tumbuh di ovariumnya dan mengambil posisi atas 45 persen dari total berat badannya.
Dr Arun Prasad memimpin operasi pengangkatan tumor di Rumah Sakit Indraprastha Apollo di Delhi, India.
"Saya belum pernah menyaksikan hal seperti ini sebelumnya, selama profesi saya dalam lebih dari tiga dekade pengalaman. Kita harus menganggapnya sebagai mukjizat bahwa perempuan itu pulih dengan baik, setelah dioperasi selama lebih dari 180 menit," katanya dilansir laman Daily Mail, Selasa (25/8/2020).
Diyakini bahwa berat tumor akan menyebabkan ovariumnya meledak jika tidak segera ditangani.
Perempuan itu menerima transfusi darah sebelum operasi karena mulai menderita anemia, menyebabkan jumlah hemoglobinnya turun, yang mengangkut oksigen dalam darah.
Dr Prasad memuji timnya atas pekerjaan 'luar biasa' yang mereka lakukan saat mengangkat tumor.
"Saya melihatnya sebagai pencapaian luar biasa, cara operasi telah dilakukan. Tidak ada ruang untuk kesalahan. Tim melakukan upaya yang terpuji," ujarnya bangga.
Baca Juga: Kasihan, Bayi Ini Lahir dengan Tumor 1,5 Kali Ukuran Tubuhnya
Abhishek Tiwari adalah dokter lain yang terlibat dalam operasi tersebut dan dia mengatakan bahwa dia senang karena pasiennya mulai pulih begitu cepat, dia juga beruntung karena tumor tersebut tidak menyebabkan organnya gagal. Pasien akan dipulangkan hanya satu hari setelah menjalani operasi.
Berita Terkait
-
Pasien Tumor Payudara Ngaku Dicabuli Dokter, Masukkan Jari ke Alat Vital!
-
Sakti Banget, Nenek Ini Sambil Memasak Saat Operasi Tumor Otak
-
Jangan Sepelekan, Perut Kembung Bisa Jadi Tanda Masalah Kesehatan Serius
-
Usai Operasi Kista, Feby Febiola Berserah Diri kepada Tuhan
-
Feby Febiola Bersyukur Operasi Kista Ovarium Berjalan Lancar
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
Dugaan Korupsi Miliaran Rupiah, Kejati DIY Geledah Kantor BUKP Tegalrejo Jogja
-
Fakta-fakta Gangguan MRT Kamis Pagi dan Update Penanganan Terkini
-
5 Mobil Bekas Pintu Geser Ramah Keluarga: Aman, Nyaman untuk Anak dan Lansia
-
5 Mobil Bekas di Bawah 100 Juta Muat hingga 9 Penumpang, Aman Bawa Barang
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
Terkini
-
Redmi K90 Ultra Dalam Pengembangan, Bawa Layar 165 Hz dan Baterai Jumbo
-
23 Kode Redeem FF Aktif 20 November 2025, Klaim Emote Flower of Love Sekarang!
-
Spesifikasi Xiaomi G34WQi 2026: Monitor Gaming Layar Lengkung 180 Hz Beresolusi Tinggi
-
19 Kode Redeem FC Mobile 20 November 2025: FootyVerse Hengkang, Hadiah Glorious Eras Datang
-
Spesifikasi Realme C85 5G: HP Murah Tangguh dengan Baterai 7.000 mAh
-
Komdigi Ancam Blokir Cloudflare, Dituduh Lindungi Situs Judol
-
5 Tablet yang Awet Dipakai Kerja Seharian, Harga Cuma Rp1 Jutaan
-
Prediksi Cuaca Hari Ini 20 November, BMKG: Waspada Hujan & Angin di Berbagai Wilayah Indonesia
-
Perdana, Bocoran vivo X Fold6 dan Jadwal Peluncurannya
-
Dari Kasir ke Dashboard: Semua Data Bisnis Kini Mengalir Otomatis dalam Satu Ekosistem Digital