Suara.com - Di tengah zaman yang serba modern ini membuatmu tidak bisa terlepas dari HP. Tiap tahunnya, beberapa vendor HP berjuang untuk merilis deretan perangkat terbaiknya. Dalam daftar terbaru, terungkap 10 HP paling laris tahun 2020 ini, ada HP kamu?
Beberapa brand HP kenamaan di dunia, tentu ada Apple, Samsung, Xiaomi, Realme, Huawei, OnePlus hingga Oppo dan Vivo serta masih banyak lainnya.
Memasuki kuartal terakhir dari tahun 2020, perusahaan analisis Omdia mengungkap 10 HP paling laris di dunia tahun 2020 ini. Mengutip Gadgets Now, berikut daftar lengkapnya di bawah ini.
1. iPhone 11
Urutan petama masih dirajai oleh perangkat dari Apple yaitu iPhone 11. Penjualan perangkat ini bahkan mencapai 37,7 juta unit di tahun 2020 ini.
2. Samsung Galaxy A51
Menyusul keluarga Apple, Samsung berhasil menjual Samsung Galaxy A51 dengan total penjualan mencapai 11,4 juta hanya dalam 6 bulan masa penjualan di tahun 2020 ini.
3. Redmi Note 8
Selanjutnya, ada Redmi Note 8 yang berhasil terjual sebanyak 11 juta selama tahun 2020 ini. Dengan angka ini, perangkat dari keluarga Xiaomi ini menempati urutan ketiga.
Baca Juga: Kasus Langka, Pengguna Apple Watch SE Keluhkan Overheat
4. Redmi Note 8 Pro
Redmi Note 8 Pro masuk dalam urutan keempat HP paling laris di tahun 2020 ini. Kemampuan gaming perangkat ini membuatnya menjadi idola baru pengguna HP tahun ini.
5. iPhone SE
Baru saja diperkenalkan pada April 2020 lalu, iPhone SE sudah berada di urutan kelima sebagai HP paling laris di tahun 2020 in dengan total penjualan mencapai 8,7 juta.
6. iPhone XR
Menyusul seri sebelumnya, iPhone XR menempati urutan keenam sebagai HP paling laris tahun 2020 ini. Dibanderol dengan harga Rp 10 jutaan, perangkat ini cukup mencuri perhatian penggunanya.
Berita Terkait
-
Cara Mengubah Background Zoom di HP, Meeting Jadi Lebih Keren
-
Spesial di Akhir Pekan, Ini Resep Apple Crumble yang Unik
-
Tabrak Tempat Hajatan Saat Kabur, Pencuri Asal Klaten Nyaris Diamuk Massa
-
Dua HP Misterius Lolos Sertifikasi 3C, Salah Satunya Diduga Redmi Note 10
-
Peduli Lingkungan, Andrey Sulap Sampah Plastik Berserakan Jadi Casing HP
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Terpopuler: Fakta Game TheoTown yang Viral, Pilihan Tablet Xiaomi Performa Kencang
-
33 Kode Redeem Free Fire 19 Januari 2026: Klaim Bundle Gojo dan Bocoran Buya Pas Ramadan
-
29 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 19 Januari 2026 dan Bocoran Event Cerita Bangsa Portugal
-
9 HP Realme Harga Rp1 Jutaan, Ada Pilihan RAM 8 GB dan Memori Lega 128 GB
-
5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
-
5 Fakta TheoTown yang Sedang Viral di Indonesia, Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Pemerintah
-
Daftar Harga HP Vivo Januari 2026, Lengkap Mulai Seri Murah hingga Flagship
-
7 Tablet Xiaomi Terbaik untuk Kerja, Performa Kencang Mulai Rp1 Jutaan
-
HP Baterai 6000 mAh Tahan Berapa Hari? 5 Merek Ini Paling Awet di Kelasnya
-
Jangan Buru-buru Ganti HP Baru, Ini 5 Tips Agar HP Lawas Tetap Awet dan Anti Lemot