Suara.com - Era digital menuntut semua lini kehidupan terkoneksi dengan internet. Bahkan kini modal internet bisa menjadi sumber pendapatan. Namun kadang pengguna internet merasa jengkel lantaran kecepatan internet sering terganggu. Bagaimana cara mengecek kecepatan internet?
Gangguan kecepatan internet bisa disebabkan oleh beberapa hal, salah satunya adalah kendala sinyal internet. Namun, terkadang pengguna internet tidak tahu bagaimana cara cek kecepatan internet. Padahal mengecek kecepatan internet diperlukan untuk menunjang pekerjaan sehari-hari.
Berikut cara cek kecepatan internet dengan berbagai situs.
1. Bandwidth Place
Bandwidth Place bisa digunakan untuk mengetahui kecepatan koneksi internet. Bandwidth Place diluncurkan oleh perusahaan penyedia layanan internet asal Houston, Texas pada 2002 silam. Bandwidth Place menyediakan PING, download speed, dan upload speed.
PING adalah waktu respons dari koneksi internet ketika mengirim permintaan. PING diukur menggunakan satuan milidetik. Apabila nilai PING pada hasil cek kecepatan internet rendah, itu berarti koneksi internetnya sangat baik, begitu pun sebaliknya. Download speed merupakan istilah untuk menentukan kecepatan koneksi yang digunakan ketika mengunduh file atau data.
Angka pada download speed menunjukkan lamanya perangkat menerima file tersebut dan satuan yang digunakannya yaitu megabits per second (Mbps).Upload speed digunakan untuk mengetahui kecepatan koneksi internet dalam mengirim file ke perangkat. Misalnya membagikan foto ke media sosial atau kirim pesan.
Selain itu, Bandwidth Place dilengkapi dengan kolom untuk mendeteksi jenis provider yang sedang digunakan oleh user. Cara cek kecepatan internet dengan Bandwidth Place bisa dilakukan dengan mengakses https://www.bandwidthplace.com/ kemudian klik start pada logo oranye dan biarkan beberapa detik untuk mengetahui hasilnya.
2. Fast.com
Baca Juga: Facebook Akan Bangun Dua Kabel Bawah Laut di Indonesia
Fast.com diluncurkan situs video berbayar Netflix untuk membantu penggunanya melihat kecepatan internet yang dimiliki. Untuk mengakses Fast.com pengguna cukup mengunjungi laman https://fast.com/id/ Sistem kemudian akan menghitung kecepatan internet secara otomatis.
Fast.com merupakan situs yang bisa diakses secara cuma-cuma. Tidak hanya itu, Fast.com bisa diakses oleh berbagai perangkat seperti desktop, ponsel pintar, tablet, hingga smart TV asalkan tersedia browser.
3. Speedtest.net
Cek kecepatan internet bisa dilakukan dengan mengakses situs Speedtest.net yang dikembangkan oleh perusahaan teknologi Ookla asal Montana, Amerika Serikat. Speedtest.net pertama kali dirilis pada 2006. Situs ini bisa mengukur kecepatan internet baik data seluler ataupun wifi.
Speedtest.net bisa diakses melalui link https://www.speedtest.net/ atau buka aplikasinya melalui ponsel, kemudian klik Go yang berada di bagian tengah layar. Tunggu beberapa saat sampai seluruh rekapan hasil kecepatan internet selesai dicek.
4. Meter.net
Berita Terkait
-
Akses Informasi Dibatasi, Pemuda Myanmar Buat Buletin "Molotov" Bawah Tanah
-
Tak Hanya Pilot Project Smart City, Badung Siap Tampil di Internasional
-
Smartfren Ada Paket Unlimited Baru, Internetan 24 Jam Jaringan 4G Full
-
Duh, Ratusan Desa di Kalbar Belum Tersentuh Sinyal Internet
-
Sri Mulyani Siapkan Rp 17 Triliun untuk Pasang Internet di Pelosok
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 Januari 2026, Klaim 2.026 Gems dan Pemain Eksklusif
-
53 Kode Redeem FF Terbaru 1 Januari 2026, Klaim M1014 Demolitionist dan The Hungry Pumpkin
-
Ini Kode Promo KIOSGAMER Januari 2026 Terbaru, Dapat Diskon hingga Bonus Diamond 30 Persen!
-
28 Kode Redeem MLBB Terbaru 1 Januari 2026: Klaim Skin Epic, Diamond, dan Fragment Gratis
-
95 Persen Jaringan Pulih, XLSMART Percepat Konektivitas Pascabencana di Aceh
-
8 Prompt AI untuk Edit Foto Jadi Dramatis yang Lagi Tren di TikTok
-
iPhone Disebut Bakal Pakai Layar Lengkung Empat Sisi, Apple Ikuti Jejak Xiaomi?
-
5 HP Harga Rp1 Jutaan Paling Worth It di Tahun 2026, Spek Gak Kaleng-kaleng
-
Samsung Disebut Eksperimen Baterai 20.000 mAh, Ini Tantangannya
-
Update 25 Kode Redeem FC Mobile 1 Januari 2026, Klaim Icon 113-115 Gratis di Tahun Baru!