Suara.com - Kalah saat melawan Bigetron Alpha di MPL Season 7 Week 7 lalu, roster Alter Ego menjadi sorotan banyak orang. Tampil tanpa tank andalannya, Bigetron Alpha Renbo menilai jika LeoMurphy merupakan pondasi Alter Ego.
Jauh sebelumnya, Alter Ego begitu berjaya bersama dengan roster andalannya yaitu Celiboy, Udil, Ahmad, Pai dan LeoMurphy. Usai mengantongi winstreak, Alter Ego justru harus menuai lose streak.
Terbaru, Udil dan kawan-kawan harus mengakui ketangguhan Bigetron Alpha yang sukses melibas tim ini dengan poin 2-0 pada hari pertama MPL Season 7 Week 7 lalu. Saat itu, Alter Ego memilih untuk turun bersama Caesius yang menggantikan LeoMurphy.
Saat diwawancarai usai match seru melawan Alter Ego, perwakilan Bigetron Alpha, Renbo menyayangkan absennya LeoMurphy saat membela timnya tersebut.
''LeoMurphy itu emang pondasi dari Alter Ego sih, yang paling ngasih pressure, pressure keras di game-nya'' jelasnya.
Menurutnya usai mengetahui bahwa Caesius yang menggantikan LeoMurphy, tim robot ini mengaku merasa lebih gampang untuk menyelesaikan match kali ini.
''Tadi kaya di ruangan gitu kan, kita kan bisa lihat siapa saja yang main, taunya LeoMurphy nggak main, Caesius yang main, ah udahlah jadi kaya udah gampang gitu,'' ungkap Renbo.
Setelah menumbangkan Alter Ego, Bigetron Alpha sempat mencicipi posisi puncak klasemen sementara MPL Season 7. Sayangnya, Renbo dan kawan-kawan harus dipaksa turun usai tumbang di tangan ONIC di hari berikutnya.
Baca Juga: EVOS Legends Luminaire Bandingkan Gameplay Pai dan Nino di Alter Ego
Berita Terkait
-
Bantai Alter Ego, Taunting RRQ Hoshi Jadi Sorotan
-
Sesama Jungler Mematikan, EVOS Ferxic Idolakan Alter Ego Celiboy
-
RRQ Vyn Ungkap Strategi Tangani Meta Diggie Feeder di MPL Season 7
-
Usai Hempaskan Alter Ego, Kapten RRQ Akui Performa Tim Belum Maksimal
-
Albert Raih Savage, RRQ Bantai Alter Ego di MPL Season 7
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
21 Kode Redeem FC Mobile 11 Januari 2026, Dapatkan Ribuan Gems hingga Pemain Legendaris
-
Daftar 28 Kode Redeem FF 11 Januari 2026, Cek Bocoran Event Ramadan Lost Treasure
-
7 HP Kamera AI Terbaik Harga Rp1 Jutaan, Foto Auto Jernih Tanpa Editing
-
4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
-
Spesifikasi Up Phone, HP Buatan Indonesia yang Desainnya Mirip iPhone
-
5 HP Rp2 Jutaan Kamera Terbaik 2026 untuk Konten Kreator
-
Cara Membuat Subtitle Otomatis di CapCut untuk Video TikTok dan Instagram
-
Apa Perbedaan iPad Air dari iPad Pro? Ini 5 Rekomendasi Terbaik
-
Daftar Harga iPhone Januari 2026, Benarkah Lebih Mahal?
-
5 HP Murah di Bawah Rp1 Juta yang Masih Layak Pakai di 2026