Suara.com - Apakah saat ini kamu sedang mencari tahu bagaimana cara untuk mendapatkan kode redeem Genshin Impact 16 Agustus 2021? Simak baik-baik artikel berikut.
Dengan adanya kode redeem, maka setiap player Genshin Impact bisa menukarnya dengan item eksklusif yang sulit didapatkan jika tanpa mengeluarkan uang. Selain menunjukkan langkah agar bisa klaim kode redeem Genshin Impact 16 Agustus 2021, Suara.com juga memberikan daftar kodenya.
Daftar Kode Redeem Genshin Impact 16 Agustus 2021
Berikut ini beberapa kode redeem Genshin Impact terbaru 16 Agustus 2021:
- PSNTC8FEQK4D – 100 primogems and 50,000 mora
- Cuupmbjsvd – 50 Primogems
- G3tQq6TOqmE – 100 primogems, five hero’s wit
- eATDgIXLD56 – 100 primogems, 50,000 mora
- FS6SU367M279 – 100 primogems, five hero’s wit
- 4BNSD3675J8D – 100 primogems, ten mystic enhancement ore
- CBNXRD6S7H3N – 100 primogems, 50,000 mora
- GS6ACJ775KNV – 60 primogems, 10,000 mora
- SBNBUK67M37Z – 30 primogems, five adventurer’s experience
- GenshinEpic
- GenshinGalaxy
- GS6ACJ775KNV – 60 primogems, 10,000 mora
- SBNBUK67M37Z – 30 primogems, five adventurer’s experience
- GENSHINGIFT – 50 primogems, three hero’s wit
- ATPTUJPP53QH – 100 primogems, 50,000 mora
- ET7ADQFF8KJR – 100 primogems and five hero’s wit
Cara Klaim Kode Redeem Genshin Impact
Ada dua cara yang bisa kamu lakukan untuk menukar kode redeem. Salah satunya yaitu lewat game langsung. Caranya bisa kamu temukan di bawah ini:
- Pertama tentu log in terlebih dahulu kedalam game Genshin Impact.
- Setelah itu, coba kamu masuk ke Pengaturan, lalu klik Akun.
- Setelahnya, klik opsi Redemption Code lalu klik Tukar.
- Coba kamu cek, jika ada notifikasi ‘Penukaran code berhasil’, maka itu artinya kode redeem berhasil ditukarkan.
Tambahan informasi, Mihoyo, developer game asal Tiongkok yang sangat popular adalah pencetus Genshin Impact. Nah, di penghujung tahun yang lalu, Mihoyo telah mengeluarkan game RPG dengan nama Genshin Impact ini.
Semenjak dirilis, banyak sekali gamer yang akhirnya berbondong-bondong memainkannya. Lantas, seperti apa sih game Genshin Impact ini? K
Karena merupakan game ber-genre RPG, maka sebagai player, kamu harus memilih dan memerankan salah satu karakter dalam game. Game Genshin Impact ini memiliki visual yang sangat ciamik, dan juga menawarkan plot cerita yang cukup panjang.
Baca Juga: 17 Kode Redeem FF 16 Agustus 2021: Cara Klaim dan Dapatkan Ratusan Poin
Bagi kamu gamer yang mudah bosan, sebaiknya pikir ulang untuk memainkannya. Namun overall, Genshin Impact ini sangat asik untuk dimainkan. Apalagi dengan karakter kartun yang sangat fun dan juga banyak pilihan karakter.
Seperti yang telah disebutkan di atas, cara untuk menukar kode redeem Genshin Impact 16 Agustus 2021 sangatlah mudah. Jadi jangan dipendam terus kodenya! Tukarkan sekarang juga untuk mendapatkan hadiah menarik.
Kontributor : Rishna Maulina Pratama
Berita Terkait
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
5 Tablet RAM 8 GB Paling Murah yang Cocok untuk Multitasking dan Berbagai Kebutuhan
-
27 Kode Redeem FF Terbaru 22 November 2025, Klaim Hadiahnya Gratis!
-
25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 November 2025: Ada Pemain Glorious, 450 Rank Up, dan 1.500 Gems
-
5 Tablet Murah untuk Edit Video: Spek Dewa, Memori Besar, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Dua Tablet Murah POCO Siap Masuk ke Indonesia, Usung Chip Kencang Snapdragon
-
26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 21 November: Ada Pemain 110-115 dan Ratusan Rank Up
-
5 Tablet dengan RAM 12 GB Plus Baterai Jumbo, Multitasking untuk Pekerjaan Berat
-
Spesifikasi RedMagic 11 Pro: Calon HP Gaming Gahar di Indonesia, Chip Super Kencang
-
HP Murah Oppo Misterius Lolos Sertifikasi, Usung Baterai 7.000 mAh
-
5 Smartwatch Anti Air yang Bisa Dipakai Berenang, Aman hingga Kedalaman 50 Meter