Suara.com - Pada babak reguler MPL Season 8 telah resmi ditutup beberapa waktu yang lalu. Dalam babak ini, setidaknya ada tiga player yang bermain apik dan meraih savage mematikan. Tiga player tersebut adalah RRQ Albert, RRQ Clay dan ONIC SirFtLans.
Raihan savage di turnamen Mobile Legends jelas bukanlah hal yang mudah. Perhitungan yang tepat serta mekanik yang mematikan tentu adalah dua faktor penunjang raihan besar ini bisa didapatkan.
Di babak reguler MPL Season 8 lalu, RRQ Albert menjadi player pertama yang mengantongi savage. Kala itu, Albert menggunakan hero Granger di tangannya dalam match super panas.
Untuk build item Granger yang digunakan, Albert memanfaatkan Hunter Strike, Tough Boots, Endless Battle, Blade of Despair, Leather Jerkin serta Malefic Roar.
Dalam match berbeda, Clay menjadi player RRQ selanjutnya yang berhasil meraih savage bersama timnya tersebut. Saat itu, Clay sebagai midlaner memutuskan untuk menggunakan hero Lunox.
Build item Lunox yang digunakan Clay antara lain menggunakan item Genius Wand, Demon Shoes, Clock of Destiny, Magic Wand, Lightning Truncheon dan Immortality.
Player terakhir yang berhasil mengantongi savage di babak reguler MPL Season 8 adalah pentolan ONIC, SirFtLans. Walaupun baru debut di MPL dari MDL, player satu ini menunjukan penampilan ciamik dengan Benedetta di tangannya.
Build item Benedetta milik SirFtLans hadir dengan item Bloodlust Axe, Warrior Boots, Brute Force Breastplate, Malefic Roar, Hunter Strike dan War Axe.
Bersama tiga hero ini, RRQ Albert, RRQ Clay dan ONIC SirFtLans menjadi player yang sukses panen savage dalam babak reguler MPL Season 8 lalu. Menutup babak reguler, kini turnamen Mobile Legends tersebut resmi memasuki babak playoff.
Baca Juga: Bermain Menawan, EVOS Kandaskan RRQ di El Clasico MPL Season 8
Berita Terkait
-
Pemilihan Hero Unik di MPL Season 8, Empat Tank Ini Jadi Jungler
-
Gemilang di MPL Season 8, Luminaire Akui Performa ONIC Butsss
-
4 Jungler Terbaik di MPL Season 8 Menurut Oura
-
Berbeda Pendapat, Udil Akui Ketidakcocokan dengan Coach Alter Ego
-
Pakaian aespa saat Konferensi Pers Lagu Savage Tuai Kritikan, Terlihat Sangat Tua?
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
IHSG Anjlok 6% Lebih, Rekor Terburuk di Era Menkeu Purbaya
-
Festival Bidar Palembang: Tradisi Sungai Musi yang Bertahan Sejak Zaman Kesultanan
-
IHSG 'Kebakaran' Imbas Kabar MSCI, Saham-saham Idola Pasar Mendadak ARB!
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
Terkini
-
iPhone 13 vs iPhone 14: Selisih Harga Makin Tipis, Mana yang Lebih Worth It?
-
8 Pilihan HP Murah RAM 6 GB Rp1 Jutaan, Multitasking dan Game Ringan Lancar
-
5 Rekomendasi HP NFC Termurah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Menkomdigi Tegaskan Registrasi SIM Biometrik Diprioritaskan untuk Kartu Perdana Baru
-
5 HP Badak Tahan Banting Mulai 1 Jutaan: Spek Militer, Solusi Ojol dan Kurir Tanpa Powerbank
-
32 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 28 Januari 2026: Klaim Gems, Draft Voucher, dan Kartu Pemain TOTY
-
Registrasi SIM Berbasis Biometrik Resmi Berlaku, Pemerintah Bidik Penipuan Digital
-
4 Pilihan HP Redmi 5G Termurah untuk Performa Maksimal, Mulai Rp1 Jutaan
-
55 Kode Redeem FF Terbaru 28 Januari 2026, Ada Bundle Gojo Satoru dan Fushiguro
-
Terpopuler: 5 HP Memori 256 GB Paling Murah, Gempa Beruntun Guncang Jawa