Tekno / Game
Rabu, 13 April 2022 | 17:09 WIB
Ilustrasi main game (Unsplash.com/ Onur Binay)
When The Past Was Around. (Mojiken Studio)

When the Past Was Around menawarkan visual serta musik yang begitu indah.

3. Citampi Stories: Love Life RPG

Citampi Stories: Love Life RPG termasuk game dengan jenis role play game, di mana pemain akan diposisikan menjadi salah-satu karakter dalam game tersebut yang sedang menjalankan kehidupan sehari-harinya.

Game ini diterbitkan oleh Ikan Asin production yang merupakan developer game Indonesia.

Citampi Stories: Love Life Sim RPG menawarkan alur cerita seru yang cocok buat kamu para jomblo.

4. Emak Matic: Racing Adventures

Game Emak Matic: Racing Adventures dirilis oleh developer lokal bernama Keong Games. Keong Games sendiri berbasis di Salatiga, Jawa Tengah.

Emak Matic: Racing Adventures mengusung konsep endless runner.

Kamu diharuskan untuk mengambil koin dan item yang membuat permainan semakin seru.

Baca Juga: Lewat Turnamen "Jawara Nusantara", Melon Indonesia Dorong Perkembangan Industri Game Lokal

Emak Matic: Racing Adventures. [Google Play Store]

Koin yang dihasilkan nantinya bisa dipakai untuk upgrade sepeda motor matic dan membeli item selama permainan.

5. Where is My Cat ? - Escape and Merge Game

Game ini akan sangat menyenangkan jika kamu adalah pecinta kucing. Kamu akan diajak seru-seruan mencari kucing yang tersesat.

Kamu harus memecahkan beberapa teka-teki dimanakah kucing berada dan bagaimana menyelamatkannya.

Game ini bisa membantu kamu melatih konsentrasi dan problem solving. [Pasha Aiga Wilkins]

Load More