Suara.com - Game Genshin Impact dengan jutaan pemain di seluruh dunia, dapat menjadi target pelaku kejahatan yang mencoba meretas akun karena mata uang dalam game seperti Primogems yang berharga.
Untuk mendapatkan Primogems, umumnya pemain harus menggunakan uang asli dan melakukan top up.
Pelaku kejahatan siber dapat menargetkan akun pemain dan mengambil alihnya.
Jangan khawatir, pemain dapat mengecek siapa saja yang mengakses akun Genshin Impact.
Pemain dapat memeriksa dan menghapus perangkat mencurigakan yang mencoba untuk log in ke dalam game. Prosesnya pun cukup sederhana.
Dilansir dari Sportskeeda, Rabu (11/5/2022), berikut ini cara menghapus akses Genshin Impact dari perangkat yang tidak dikenal:
- Kunjungi pusat akun resmi Genshin Impact dengan mengakses situs account.mihoyo.com
- Log in ke akun Genshin Impact pemain dan klik tab Login Devices di bilah sisi kiri
- Di halaman tersebut, pemain dapat melihat semua perangkat yang terhubung atau digunakan untuk masuk ke akun
- Identifikasi perangkat yang mencurigakan dan klik Delete
Jika pemain menemukan bahwa perangkat mencurigakan terus muncul di halaman Login Devices, pemain disarankan untuk mengatur ulang ID akun dan kata sandi.
Tag
Berita Terkait
-
Genshin Impact Bagi-bagi 60 Primogems Gratis, Begini caranya
-
Kasus Covid-19 Meningkat, Pengembang Genshin Impact Janji Akan Rilis Versi 2.7 Tepat Waktu
-
Kumpulkan Ratusan Primogems, Klaim Kode Redeem Genshin Impact 20 April 2022
-
Pastikan Sudah Klaim, Kode Redeem Resmi Genshin Impact 19 April 2022
-
Rekomendasi 5 Smartphone Samsung Terbaik untuk Main Genshin Impact
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
21 Kode Redeem FC Mobile 11 Januari 2026, Dapatkan Ribuan Gems hingga Pemain Legendaris
-
Daftar 28 Kode Redeem FF 11 Januari 2026, Cek Bocoran Event Ramadan Lost Treasure
-
7 HP Kamera AI Terbaik Harga Rp1 Jutaan, Foto Auto Jernih Tanpa Editing
-
4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
-
Spesifikasi Up Phone, HP Buatan Indonesia yang Desainnya Mirip iPhone
-
5 HP Rp2 Jutaan Kamera Terbaik 2026 untuk Konten Kreator
-
Cara Membuat Subtitle Otomatis di CapCut untuk Video TikTok dan Instagram
-
Apa Perbedaan iPad Air dari iPad Pro? Ini 5 Rekomendasi Terbaik
-
Daftar Harga iPhone Januari 2026, Benarkah Lebih Mahal?
-
5 HP Murah di Bawah Rp1 Juta yang Masih Layak Pakai di 2026