Suara.com - Sepasang pembuat kayak (perahu kecil) tak sengaja menemukan pecahan tengkorak di dekat Sungai Minnesota pertama kali pada 2021.
Pihak berwenang setempat mengira itu adalah petunjuk baru untuk kasus orang hilang, namun pemeriksaan forensik terbaru mengungkapkan bahwa tulang tengkorak itu berusia 8.000 tahun.
Tengkorak itu memberikan petunjuk tentang kehidupan penduduk asli Amerika pada periode Archaic, yang berlangsung sekitar 8.000 hingga 1.000 tahun lalu.
Pemeriksaan tengkorak mengungkapkan bahwa itu milik seorang lelaki yang hidup antara 5.500 hingga 6.000 SM.
Kantor kepala polisi daerah awalnya mengunggah foto fragmen tengkorak di media sosial, tetapi menghapus gambar itu karena ditegur oleh Minnesota Indian Affairs Council.
Kelompok tersebut keberatan dengan fakta bahwa dewan dan arkeolog negara bagian, bukan pihak yang pertama kali diberitahu tentang penemuan tengkorak itu, seperti yang ditulis dalam undang-undang negara bagian.
Penemuan tengkorak tersebut akan diserahkan kepada pejabat suku Upper Sioux Community.
Dilansir dari Live Science, Selasa (24/5/2022), pemeriksaan forensik mencakup analisis kimia dari jumlah dan jenis karbon yang ditemukan di tengkorak.
Analisis ini menunjukkan bahwa lelaki itu pernah memakan ikan, jagung, dan sorgum. Namun, sangat sedikit informasi yang diketahui tentang periode waktu di mana lelaki ini hidup di wilayah tersebut.
Baca Juga: Makam Langka Berusia 2.300 Tahun Ditemukan, Simpan Sebagian Tubuh yang Dikremasi
"Tetapi dia mungkin mencari makan secara lokal, hidup dari pola makan tumbuhan, rusa, penyu, dan kerang," kata Kathleen Blue, profesor dan ketua departemen antropologi di Minnesota State University.
Selain itu, ada bukti trauma benda tumpul pada pecahan tengkorak, tetapi bukan luka tersebut yang membunuhnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
65 Kode Redeem FF Terbaru 12 Januari 2026: Raih Skin SG2, Scar Megalodon, dan Sports Car
-
Poster Vivo X200T Terungkap: Bawa Kamera Zeiss, Andalkan Chip Kencang MediaTek
-
7 HP Murah Chip Kencang dengan Memori 256 GB Januari 2026, Harga Mulai 1 Jutaan!
-
Update Bracket Swiss Stage M7: AE Butuh 1 Kemenangan, ONIC Masih Berjuang
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
CES 2026: LG Perkenalkan AI in Action, AI Nyata Untuk Rumah Sampai Kendaraan
-
Honor Siapkan HP Murah Baterai 10.000 mAh, Usung Layar 1.5K dan Chip Snapdragon
-
46 Kode Redeem FF Terbaru Aktif Januari 2026, Sambut Event Jujutsu Kaisen
-
Spesifikasi TheoTown: Game Viral Bangun Kota, Simulasi Jadi Pejabat Semena-mena
-
Baldur's Gate 3 Tak Tersedia di Nintendo Switch 2, Developer Ungkap Alasannya