Suara.com - TWS kini menjadi salah satu bagian penting dari kehidupan sehari-hari. Dalam memilihnya, selain kualitas suara jernih, kenyamanan saat pemakaian juga patut untuk diperhatikan.
Tahukah kamu bahwa telinga memiliki bermacam bentuk? Oleh karena itu, penting memilih TWS yang sesuai dengan bentuk telinga demi kenyamanan saat pemakaian dalam waktu yang lama.
Terbagi menjadi empat kategori sederhana, yuk cari tahu tip memilih jenis TWS yang pas dengan bentuk telinga dan aktivitas sehari-hari, dilansir keterangan resmi, Rabu (25/5/2022)!
1. Dot - Closed
TWS dengan cangkang bentuk dot dan ear tip yang berbahan silikon ini sangat cocok untuk telinga dengan tragus pendek dan concha (bagian dalam telinga) yang dalam.
Ketika digunakan, silikon ear tip-nya akan menyegel penuh lubang telinga yang membantu meredam suara dari luar dan memaksimalkan suara bass yang kuat.
Tingkat bass dan peredamannya yang kuat, membuat model ini cocok untuk kamu yang suka beraktivitas sambil mendengarkan musik.
JBL memiliki beberapa produk TWS dengan model dot-closed seperti JBL Reflect Contour 2, yang dirancang dengan konstruksi aluminium yang tahan keringat dan kait telinga yang mengunci dan siap pakai.
Selain itu, untuk produk yang lebih ringkas, JBL Tune 115TWS dapat menjadi pilihan TWS dengan model dot-closed.
Baca Juga: Sony LinkBuds S Meluncur ke Indonesia, TWS Seharga Rp 3 Jutaan
Dengan masa pakai baterai hingga 21 jam (6 jam dari earbud dan 15 jam dengan case pengisi daya), JBL Tune 115TWS dapat digunakan sepanjang hari dan malam.
Mengisi ulang hanya 2 jam saja, jika daya earbud habis, dengan pengisian daya cepat selama 15 menit earbud dapat bertahan selama 1 jam.
Cocok untuk dibawa saat bepergian atau saat olahraga ringan. Kamu juga dapat menerima dan mengakhiri panggilan atau berbicara melalui voice command dengan hanya sentuhan jari.
2. Stick - Closed
Model ini sangat cocok untuk telinga dengan tragus bentuk V solid dan concha dangkal.
Mirip dengan Dot, model ini juga memiliki ear tip berbahan silikon, namun memiliki cangkang dengan tambahan gagang pendek untuk mencegah TWS mudah lepas ketika dipakai beraktivitas.
Berita Terkait
-
JBL Pamer Pencapaian di Ulang Tahun ke-75
-
JBL Kenalkan 6 TWS Terbaru di Indonesia
-
Lenovo Droplet True Wireless Earbuds Dirilis di Indonesia, Harga Rp 1 Juta
-
Makin Gaya! Sasar Pasar Milenial dan Zillenial Sharp Hadirkan Earbuds Nirkabel Premium
-
TWS Infinix XE20 Dirilis di Indonesia, Harga Rp 200 Ribuan
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
4 HP Vivo Snapdragon dengan Performa Ngebut, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
-
HP Mati Total Tak Bisa Nyala? 5 Cara Jitu Menghidupkan Tanpa Tombol Power dan Volume
-
2 HP 'Monster' Terbaik Dibawah Rp2 Juta Pilihan David GadgetIn, Buat Gaming Enteng Banget!
-
5 Tablet Snapdragon 8 Gen 2 untuk Gaming dan Multitasking Ekstrem, Anti Lag Seharian!
-
Game Lawas tapi Laris, Penjualan Forza Horizon 5 Tembus 5 Juta Kopi di PS5
-
Huawei FreeClip 2 Resmi Meluncur, Tawarkan Desain 'Airy C-Bridge' yang Nyaris Tak Terasa
-
HP Guncang CES 2026 dengan PC dalam Keyboard dan Era Baru HyperX
-
Oppo Pad Air 5 Tersedia Global: Baterai Lega, Mirip iPad Air Harga Lebih Murah
-
Grok Resmi Diblokir Sementara di Indonesia, Komdigi Soroti Ancaman Deepfake Seksual
-
Realme Neo 8 Meluncur Pekan Depan: Bawa RAM 16 GB, Zoom 120X, dan Chip Kencang