Suara.com - Sony meluncurkan fitur edit cepat baru di konsol PlayStation 5 (PS5) di aplikasi Share Factory Studio.
Fitur bernama Bits ini memungkinkan pengguna membuat video pendek layaknya TikTok.
Fitur Bits ini memungkinkan pengguna PS5 untuk mengedit video pendek mereka sesuai keinginan dengan Quick Edit.
Jadi Sony memberikan seperti template yang bisa mempermudah pengguna dalam membuat klip pendek.
Template Bits baru ini akan terus diperbarui setiap minggunya. Tema Bits bisa menyajikan template seperti event spesial, liburan, musim, hingga konten yang sedang tren.
"Tujuan kami dengan Bits adalah untuk membuatnya sangat mudah dan menyenangkan bagi para gamer PlayStation dalam membuat dan berbagi video gameplay berdurasi pendek," kata Sony, dikutip dari Engadget, Selasa (21/6/2022).
Ditambahkan, mereka bisa memamerkan pencapaian hebat, lelucon, aksi, dan konten menarik lainnya.
Sekadar informasi, Share Factory Studio adalah sebuah aplikasi buatan PlayStation yang memungkinkan pengguna membuat dan mengedit cuplikan game di konsol dan membagikannya ke media sosial.
Aplikasi ini dikemas dengan berbagai fitur edit video maupun audio seperti HDR, animasi, stiker, filter, hingga efek suara.
Baca Juga: Sony Kenalkan 3 Lensa E-Mount APS-C Wide-Angle Baru ke Indonesia, Ini Fiturnya
Nah Bits ini akan mempermudah pemain untuk membagikan video gameplay mereka ke media sosial.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
Terkini
-
46 Kode Redeem FF Terbaru Aktif Januari 2026, Sambut Event Jujutsu Kaisen
-
Spesifikasi TheoTown: Game Viral Bangun Kota, Simulasi Jadi Pejabat Semena-mena
-
Baldur's Gate 3 Tak Tersedia di Nintendo Switch 2, Developer Ungkap Alasannya
-
Vivo Y500i Resmi Meluncur, Baterai 7.200mAh, RAM 12GB, dan Penyimpanan 512GB
-
Apa itu TheoTown? Game Viral yang Bisa Simulasikan Rasanya Jadi Pemimpin Rezim
-
4 HP HONOR dengan Prosesor Qualcomm Snapdragon: Performa Andal dan Harga Kompetitif
-
Samsung Pamerkan Masa Depan TV Berbasis AI di CES 2026, Siap Ubah Cara Orang Menonton
-
26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 12 Januari 2026, Klaim Pemain 115 dan Belasan Ribu Gems
-
Kreator Digital Butuh Kecepatan Tinggi, Ini Solusi Penyimpanan untuk Konten 4K hingga 8K
-
4 HP Asus RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Performa Cepat Mulai Rp5 Jutaan