Suara.com - Belakangan ini, seorang warganet membagikan kisah yang dialaminya ketika kekasihnya menunjukkan rasa sayangnya dengan memberikan sesuatu yang tidak terduga.
Video yang viral di media sosial dibagikan oleh akun TikTok ayaskrimzz beberapa waktu lalu, pemilik akun terekam sedang bersama dengan lelaki yang merupakan pacarnya.
Ia mengaku bahwa pernah diberikan bunga oleh lelaki dalam hubungan lain, namun kekasihnya yang sekarang adalah lelaki pertama memberikannya sembako.
Meski bukan sembilan jenis kebutuhan pokok yang diberikan, tetapi terekam bahwa pemilik akun tengah membawa satu papan telur bebek yang diberikan oleh kekasihnya.
Tak hanya itu, lelaki tersebut juga memanggul satu karung beras dan keduanya berjalan bersama.
"Aku pernah dikasih bunga sama cowok, tapi cuma dia yang ngasih beras dan telur bebek. Dikasih sembako," tulis pemilik akun dalam keterangan pada videonya.
Unggahan yang telah dilihat sebanyak lebih dari 868.700 penayangan dan disukai sebanyak lebih dari 187.500 kali oleh sesama pengguna TikTok itu pun menuai beragam komentar.
Tak sedikit warganet lainnya yang menghargai keputusan kekasih pemilik akun untuk memberikan beras dan telur.
Pasalnya, keduanya merupakan makanan pokok, alih-alih memberikan sesuatu yang tidak bermanfaat.
Baca Juga: Merekam Temannya yang Sedang Mandi, Zhu Liwei Resmi Dikeluarkan dari BEJ48
"Lelaki yang baik adalah lelaki yang memberikan apa yang kamu butuhkan, bukan apa yang kamu inginkan," tulis akun @whywrd
"Nah kalau gini kan enak waktu nanya 'udah makan belum' wkwkw," komentar @_el.tariasanti
"Mending gini nggak sih, sangat membantu apalagi kalau anak kos wkwk," tambah @n0t.rtpe
"Setidaknya lebih berguna daripada bunga," ungkap @_.dhevv_
"Sedang belajar menjadi suami yang berguna," sahut @khairatuldavi
Berita Terkait
-
Terungkap, Begini Manisnya Isi Surat Cinta Suga BTS untuk Mantan Kekasih!
-
Ojol Tabur Bunga di Jalan Cibubur Lokasi Kecelakaan Maut Yang Tewaskan 10 Orang
-
4 Bunga yang Melambangkan Makna Harapan, Ada Snowdrop!
-
Aksi Tabur Bunga Untuk Korban Kecelakaan Cibubur
-
3 Jenis Bunga Hias yang Tahan Lama, Salah Satunya Ada Favoritmu?
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- Adly Fairuz Nyamar Jadi Jenderal Ahmad, Tipu Korban Rp 3,6 Miliar dengan Janji Lolos Akpol
- Inara Rusli Lihat Bukti Video Syurnya dengan Insanul Fahmi: Burem, Gak Jelas
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
5 HP Vivo Lolos Sertifikasi di Indonesia: Ada iQOO 15R, V70, dan Z11x 5G
-
9 Rekomendasi TWS Sport untuk Lari Terbaik, Harga Murah Mulai Rp100 Ribuan
-
7 Tablet di Bawah Rp5 Juta Ini Bikin Kerja Makin Produktif, Rasa Laptop Canggih!
-
Cara Melacak HP yang Hilang Dalam Keadaan Mati, Manfaatkan Fitur Ini
-
5 HP POCO Harga di Bawah Rp2 Juta Selain POCO C85, Kamera 50 MP Baterai Super Jumbo
-
5 HP Murah POCO Dapat Diskon Besar Januari 2026: Mulai Sejutaan, Memori 256-512 GB
-
Xiaomi Siap Panaskan Persaingan! HP Flagship Baru Dikabarkan Pakai Kipas Pendingin Aktif
-
63 Kode Redeem FF Terbaru 10 Januari: Ada Skin Famas HRK, Bunny, dan Emote Gratis
-
Waspada! Serangan Phishing Lewat Kode QR Meledak hingga 5 Kali Lipat di Paruh Kedua 2025
-
7 Tablet Jagoan Multitasking Berat dengan Slot SIM Card, Harga Mulai Rp1 Jutaan