iPhone 14 Pro Max. [Brittany Hosea-Small / AFP]
Suara.com - Apple baru saja memperkenalkan lini iPhone 14 beberapa waktu lalu.
Ponsel itu membawa berbagai peningkatan seperti baterai, lensa, hingga layar, bahkan bobot pun juga ditingkatkan.
Faktanya Apple kini merilis iPhone dengan berat hampir 250 gram.
Terbukti di iPhone 14 Pro Max yang baru diluncurkan dengan bobot 240 gram.
Hal itu menjadikan iPhone 14 Pro Max sebagai ponsel Apple dengan berat terbesar sepanjang sejarah, seperti dilansir dari Gizchina, Kamis (15/9/2022).
Sekadar informasi, 2022 jadi peringatan 15 tahun sejak Apple pertama kali meluncurkan iPhone. Hingga kini total ada 38 iPhone yang sudah dikenalkan Apple.
Berikut daftar iPhone dengan urutan teringan hingga paling berat:
- iPhone 5: 112 gram
- iPhone 5s: 112 gram
- iPhone SE original: 113 gram
- iPhone original: 135 gram
- iPhone 3G: 133 gram
- iPhone 3GS: 135 gram
- iPhone 4S: 140 gram
- iPhone 4: 137 gram
- iPhone 5C: 132 gram
- iPhone 6S: 143 gram
- iPhone 6S Plus: 192 gram
- iPhone 6: 129 gram
- iPhone 6 Plus: 172 gram
- iPhone 7: 138 gram
- iPhone 7 Plus: 188 gram
- iPhone 8: 148 gram
- iPhone 8 Plus: 202 gram
- iPhone X: 174 gram
- iPhone XS: 177 gram
- iPhone XS Max: 208 gram
- iPhone XR: 194 gram
- iPhone 11: 194 gram
- iPhone 11 Pro: 188 gram
- iPhone 11 Pro Max: 226 gram
- iPhone 12: 162 gram
- iPhone 12 Mini: 133 gram
- iPhone 12 Pro: 187 gram
- iPhone 12 Pro Max: 226 gram
- iPhone SE 2: 148 gram
- iPhone 13: 173 gram
- iPhone 13 Mini: 140 gram
- iPhone 13 Pro: 203 gram
- iPhone 13 Pro Max: 238 gram
- iPhone SE 3: 144 gram
- iPhone 14: 172 gram
- iPhone 14 Plus: 203 gram
- iPhone 14 Pro: 206 gram
- iPhone 14 Pro Max: 240 gram
Komentar
Berita Terkait
-
Buy or Bye: 6 Aksesoris iPad yang Wajib Dipertimbangkan sebelum Checkout
-
Nubia V80 Max Lolos Sertifikasi di Indonesia, Desain Mirip iPhone Lagi?
-
Opsi Menarik 5 Head Unit Apple CarPlay Terbaik, Harga Mulai Sejutaan hingga Kelas Premium
-
8 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru, Lancar Buat Multitasking
-
Caviar Rilis iPhone 17 Pro Bitcoin Edition Berlapis Emas, Harga Tembus Rp 1,1 Miliar
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Trailer Anyar Beredar, James Bond Pakai Supercar Aston Martin di 007 First Light
-
WhatsApp Hidupkan Kembali Fitur About, Mirip Instagram Notes
-
5 Smartwatch yang Kompatibel dengan iOS dan Android, Harga Mulai Rp400 Ribuan
-
5 Tablet RAM 8 GB Paling Murah yang Cocok untuk Multitasking dan Berbagai Kebutuhan
-
27 Kode Redeem FF Terbaru 22 November 2025, Klaim Hadiahnya Gratis!
-
25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 November 2025: Ada Pemain Glorious, 450 Rank Up, dan 1.500 Gems
-
5 Tablet Murah untuk Edit Video: Spek Dewa, Memori Besar, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Dua Tablet Murah POCO Siap Masuk ke Indonesia, Usung Chip Kencang Snapdragon
-
26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 21 November: Ada Pemain 110-115 dan Ratusan Rank Up
-
5 Tablet dengan RAM 12 GB Plus Baterai Jumbo, Multitasking untuk Pekerjaan Berat