Suara.com - Penggemar sepak bola Indonesia tengah berduka cita atas insiden Stadion Kanjuruhan.
Polisi pun disebut menembakkan gas air mata ketika terjadi kerusuhan di sana.
Melansir Alodokter, Minggu (2/10/2022), gas air mata biasanya digunakan untuk mengendalikan kerusuhan atau membubarkan massa, misalnya saat demonstrasi.
Gas air mata mengandung kumpulan bahan kimia seperti chloroacetophenone (CN) dan chlorobenzylidenemalononitrile (CS).
Paparan bahan kimia tersebut secara langsung dapat menyebabkan iritasi pada mata, sistem pernapasan, dan kulit.
Akibatnya mereka yang terkena gas air mata biasanya mengalami beberapa gejala pada mata, contohnya mata merah, gatal, panas, dan penglihatan kabur.
Selain itu, gejala terkait pernapasan dan kulit juga dapat dialami seperti rasa terbakar dan gatal pada hidung, sulit bernapas, batuk, napas, mual, muntah, serta gatal dan ruam pada kulit.
Berikut cara mengatasi gas air mata apabila tak sengaja kena
1. Tutup hidung, mata, dan mulut
Baca Juga: 3 Fakta Tentang Gas Air Mata yang Ditembakkan di Kanjuruhan, Kenapa Bisa Sebabkan Kematian?
Segera tutup rapat hidung, mulut, dan mata untuk meminimalkan gas yang terhirup. Bisa juga pakai masker atau kacamata apabila membawa barang tersebut.
Kemudian segera lari ke tempat aman yang jauh dari lokasi penembakan gas air mata. Jika memungkinkan carilah tempat yang tinggi.
Apabila menemukan petugas kesehatan di lokasi, kalian juga bisa meminta bantuan jika sudah mengalami sesak napas.
2. Basuh tubuh yang kena gas air mata
Jika kulit atau ada bagian tubuh terkena gas air mata, segera basuh dengan air bersih dan sabun.
Cara ini dapat melindungi kalian dan orang sekitar dari kontaminasi gas air mata yang menempel di baju dan tubuh.
Berita Terkait
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
5 HP Murah di Bawah Rp1 Juta yang Masih Layak Pakai di 2026
-
5 Tablet Rp2 Jutaan SIM Card Terbaik 2026, Fleksibel untuk Pelajar dan Pekerja
-
5 HP Rp2 Jutaan RAM 8 GB Terbaik 2026, Memori Lega untuk Multitasking
-
26 Kode Redeem FC Mobile Minggu 11 Januari 2026: Prediksi OVR 117 dan Bocoran Event Cerita Bangsa
-
52 Kode Redeem FF Terbaru Minggu 11 Januari 2026: Bocoran Event Ramadan dan Klaim Trogon Ruby
-
Terpopuler: Cara Cek HP Disadap, Smartwatch Pengukur Detak Jantung Orang Tua
-
5 HP Vivo Lolos Sertifikasi di Indonesia: Ada iQOO 15R, V70, dan Z11x 5G
-
9 Rekomendasi TWS Sport untuk Lari Terbaik, Harga Murah Mulai Rp100 Ribuan
-
7 Tablet di Bawah Rp5 Juta Ini Bikin Kerja Makin Produktif, Rasa Laptop Canggih!
-
Cara Melacak HP yang Hilang Dalam Keadaan Mati, Manfaatkan Fitur Ini