Suara.com - Warganet TikTok tengah heboh soal filter anime yang dapat memotret penangkapan hantu.
Banyak dari mereka yang memanfaatkan filter tersebut untuk mengarahkan ke objek seperti ruang kamar dan lainnya.
Pengamat media sosial sekaligus Founder of Drone Emprit and Media Kernels Indonesia, Ismail Fahmi membantah kalau filter AI (artificial intelligence atau kecerdasan buatan) ini memang bisa menangkap hantu.
"Enggak benar itu. Itu kreativitas developer saja. Biar menarik orang pakai filter itu," katanya saat diwawancara Suara.com via telepon, Selasa (13/12/2022).
Ismail Fahmi menjelaskan kalau cara kerja AI berdasarkan training data. Jika untuk mengubah konten seperti gambar atau foto, maka training data itu mesti dalam bentuk foto juga.
"Kalau untuk anime itu menggunakan film-film. Anime kan banyak tuh. Mereka (developer filter) ambil beberapa film, terus dipotong-potong, terus jadi training data. Makanya filter itu bisa menampilkan scene dalam ruangan, rumah sakit, banyak contohnya," papar Ismail.
Ismail mengungkapkan, ketika kamera diarahkan ke salah satu lokasi, itu akan dicocokkan pula dengan satu lokasi.
"Nah bagian tertentu mirip dengan pintu, dengan meja, itu disesuaikan, diubah, dengan data yang dimiliki. Makanya gambarnya kan seperti (scene di) anime," katanya
"Terus di tempat-tempat itu juga kan ada karakter. Misalnya lagi duduk, terus dimunculkan. Jadi enggak benar. Hantu itu hanya sensasi," tambahnya lagi.
Baca Juga: Viral Filter Anime TikTok Bisa Tangkap Penampakan Hantu, Ini Cara Pakainya
Ia menilai kalau viralnya filter AI yang bisa mendeteksi hantu ini hanya sensasional yang memang jadi ciri khas orang Indonesia. Dengan ini maka semakin banyak orang yang mau coba filter tersebut.
"Jadi nanti banyak orang yang makin ramai menggunakan filter itu. Terus siapa yang untung? Ya TikTok. Makin banyak orang yang main TikTok. Itu juga sebulan dua bulan bakal enggak dipakai lagi filternya," tukas dia.
Berita Terkait
-
Tak Peduli Dituduh Simpanan Pejabat, Clara Shinta Tak Peduli, Warganet Malah Salfok soal Ini
-
Jahit Baju Pengantin Sendiri, Perempuan Ini Justru Batal Nikah Berkali-kali
-
Kenalan di TikTok, Ratu Rizky Nabila Langsung Nembak Ibrahim Alhami saat Pertama Bertemu
-
10 Aplikasi Teratas untuk Menghapus Watermark dengan Mudah dari Video Tiktok [Gratis & Berbayar]
-
Viral Konten Kreator TikTok Perempuan Goda Lelaki hingga Pijat Abang Ojol yang Sudah Punya Istri, Termasuk Pelecehan?
Terpopuler
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- Biodata dan Pendidikan Gus Elham Yahya yang Viral Cium Anak Kecil
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Red Dead Redemption Hadir di Konsol Modern dan Mobile Mulai 2 Desember
-
7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
-
5 HP Memori Besar Paling Murah November 2025 di Bawah Rp 2 Jutaan, Performa Ngebut Anti Ngelag!
-
5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
-
5 Tablet 11 Inci Paling Murah untuk Produktivitas, Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
5 Tablet Anak dengan Fitur Parental Control, Aman untuk Main Sekaligus Belajar
-
Oppo Perkenalkan Apex Guard: Standar Baru Kualitas Smartphone, Debut di Find X9 Series
-
Canon Rilis EOS R6 Mark III: Kamera 'All-in-One' untuk Konten Vertikal, Horizontal, dan Sinema!
-
Pokemon Legends ZA Jadi Game Fisik Terlaris di AS Tahun Ini
-
Xiaomi 17 Ultra Siap Rilis, Bawa Teknologi Kamera Anyar