Suara.com - Jika saat ini Anda sedang mencari serial recommended untuk disaksikan, Anda dapat menonton drama China Unchained Love. Dalam artikel ini Suara.com akan memberikan informasi serta membagikan link nonton drama China Unchained Love episode 1 sampai 36 subtitle Indonesia bersamaan dengan sinopsisnya.
Unchained Love merupakan drama China yang dirilis sejak 27 Desember 2022 lalu. Drama ini diadaptasi dari sebuah web novel yang berjudul "Fu Tu Yuan" karya You Si Jie. Tayang di layanan streaming digital iQIYI, drama Unchained Love berjumlah sebanyak 36 episode.
Seperti yang diketahui, aktor yang berperan dalam drama ini yaitu Dylan Wang. Dia beradu akting dengan aktris ternama Chen Yu Qi yang juga pernah bermain dalam drama Memory of Encaustic Tile (2022), Mystery of Antiques III (2021), dan juga Heavenly Sword and Dragon Slaying Sabre (2019).
Episode terbaru, drama ini update setiap hari pukul 20.00 CST atau sama dengan pukul 19.00 WIB. Maka dari itu, sebelum menuju link nonton drama China Unchained Love, simak sinopsisnya terlebih dahulu.
Sinopsis Unchained Love
Unchained Love mengisahkan tentang kehidupan di masa Longhua, kasim Xiao Duo yang bersekongkol dengan Fu Wang untuk membantunya naik tahta. Bu Yin Lou yang seharusnya dimakamkan bersama dengan mendiang Kaisar, akan tetapi dia berhasil diselamatkan oleh seseorang yang bernama Xiao Duo.
Bu Yun Lou adalah seorang dayang yang dimaksudkan untuk menjadi seorang dayang permaisuri. Karena statusnya yang bertentangan, dia seharusnya ikut mati bersama dengan sang Kaisar. Namun, ia berhasil selamat dan kemudian tinggal di manor Xiao.
Sejak saat itu, keduanya semakin dekat dari waktu ke waktu. Meskipun sudah menyadari adanya cinta di antara keduanya, mereka tidak dapat mengungkapkan perasaan masing-masing. Akankah keduanya hidup bersama?
Jika penasaran dan tak sabat ingin menonton drama China Unchained Love sub indo, silahkan klik link nonton drama China Unchained Love episode 1 sampai 36 subtitle Indonesia yang tersedia di bawah ini.
Baca Juga: Daftar Link Nonton Film Indonesia, Ini 5 Situs Legal Bukan LK21, BioskopKeren atau Rebahin
Link Nonton Drama China Unchained Love
Anda dapat menyaksikan Unchained Love episode 1-36 subtitle Indonesia melalui link berikut:
https://www.iq.com/album/forbidden-love-2022-1l0ju8w4ib1?lang=id_id
Daftar Pemain Unchained Love
- Dylan Wang sebagai Xiao Duo
- Chen Yuqi sebagai Bu Yin Lou
- Peter Ho sebagai Murong Gao Gong
- Zengli sebagai Permaisuri Rong An
- Dian Nan sebagai Tong Yun
- Wang Li Xin sebagai Cao Chun Ang
Demikian link nonton drama China Unchained Love episode 1 sampai 36 subtitle Indonesia lengkap dengan sinopsisnya. Jika Anda penasaran langsung saja klik link di atas.
Kontributor : Putri Ayu Nanda Sari
Berita Terkait
Terpopuler
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Rumor Panas Eks AC Milan ke Persib, Bobotoh Bersuara: Bojan Lebih Tahu Kebutuhan Tim
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
Terkini
-
30 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari 2026, Ada 20.000 Gems dan Pemain TOTY
-
7 HP Layar Lengkung RAM 8 GB Baterai Badak Paling Worth It, Harga Cuma Rp2 Jutaan
-
5 HP Rp2 Jutaan Ini Punya Kamera 108MP, RAM 8 GB Lega dan Layar AMOLED Premium!
-
4 Tablet Murah Chipset Helio Rp2 Jutaan, Ngebut buat Gaming dan Multitasking
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 10 Halaman 101-102: Soal Pronomina-Kalimat Persuasif
-
Bocoran Harga Motorola Signature: HP Flagship dengan Sensor Premium Sony dan Chip Anyar
-
39 Kode Redeem FC Mobile 22 Januari 2026: Trik Hoki Dapat Maldini 117 dan CR7
-
Spesifikasi Nubia A76 5G: HP 5G Murah Sejutaan dengan Fitur AI dan Kamera 50 MP
-
46 Kode Redeem FF 22 Januari 2026, Prediksi Bundle Nobara Kugisaki Hingga Groza Yuji Itadori
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 10 Halaman 91 Kurikulum Merdeka: Isi Tabel Teks Negosiasi