Suara.com - Sirkut Mandalika Lombok kembali menjadi tuan rumah untuk ajang balap motor kelas dunia WSBK (World Superbike) 2023. Bagi yang ingin menontonnya, berikut ini link nonton WSBK Mandalika 2023
Diketahui, WSBK (World Superbike) atau yang memiliki nama lain WorldSBK ini merupakan kejuaraan kelas Dunia balap motor (Motul FIM Superbike World Championship).
WSBK 2023 yang digelar di Sirkuit Mandalika akan berlangsung dari tangal 3-5 Maret 2023. Untuk jadwal hari Jumat (3/3/2023) dan hari Sabtu (4/3/2023) dilakukan sesi latihan bebas.
Selain itu, di hari kedua (4/3) juga akan digelar ajang balap superpole sekaligus balap putaran pertama. Kemudian pada hari Minggu (5/3) diisi sesi balap superpole sekaligus balap putaran kedua. Nah untuk lebih jelasnya, berikut ini jadwal lengkap WSBK Mandalika 2023.
Jadwal WSBK 2023 Mandalika
Jumat, 3 Maret 2023
- FP1 WSSP: 08.00 sampai 08.45 WIB
- FP1 WSBK: 09.00 sampai 09.45 WIB
- FP2 WSSP: 11.00 sampai 11.45 WIB
Baca Juga: Serba-serbi WSBK Mandalika 2023, Dibuka Meriah dengan Karnaval Budaya
- FP2 WSBK: 12.00 sampai 12.45 WIB
Sabtu, 4 Maret 2023
- FP3 WSBK: Pukul 07.30 sampai 08.00 WIB
- Superpole WSSP: Pukul 08.55 sampai 09.15 WIB
- Superpole WSBK: Pukul 09.40 sampai 09.55 WIB
- Balapan Pertama WSSP: Pukul 11.00 WIB
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
Terkini
-
Xiaomi Indonesia Perluas Ekosistem Rumah Pintar, Hadirkan 3 Perangkat AIoT Terbaru
-
Final Fantasy 7 Remake Part 3 Gunakan Unreal Engine 4, Ini Alasan Square Enix
-
Video Resmi iQOO 15 Ultra Beredar, Bawa Kipas Pendingin Aktif dan RAM 24 GB
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
4 Pilihan Tablet Xiaomi dengan Layar Besar dan Baterai Tahan Lama Mulai Rp1 Jutaan
-
3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
-
30 Kode Redeem FC Mobile 27 Januari 2026: Ada CR7 dan Messi Flashback, Gems, dan Icon
-
India Bersiap Punya Merek HP Sendiri, Target Meluncur hingga 1,5 Tahun Lagi
-
42 Kode Redeem FF Terbaru 27 Januari 2026: Ada SG2 Ungu, AK47 Draco, dan Bundle Nobara
-
Waspada! Ini Dampak ROM Global Palsu di HP Xiaomi Usai Update HyperOS 3