Suara.com - Free Fire menghadirkan update pertamanya di 2024, Patch ‘Tahun Baru’ (patch OB43), mulai 24 Januari 2024.
Patch baru ini akan menghadirkan berbagai hal baru dan menarik mulai dari map, karakter, musim baru, hingga event baru dengan tema ‘Chaos’.
Patch update ini juga akan hadir dengan penyesuaian gameplay yang akan membuat pertandingan makin seru dan menantang.
Salah satu update besar yang dibawa Patch ‘Tahun Baru’ ke dunia Free Fire adalah perubahan besar untuk map NeXTerra 2.0.
Map ini akan membawa area baru bernama Zipway dan menantang pemain meramu strategi tempur baru untuk menyiasati tata letak bangunan dan struktur yang berbeda.
Beberapa area lainnya, seperti tangga, conveyor belt, dan lorong di Farmtopia, Grav Labs, dan Deca Square juga akan mengalami penyesuaian untuk meningkatkan keseimbangan permainan.
Semakin spesial bagi semua pemain, Free Fire membawa semua perubahan dalam map NeXTerra ini dengan ukuran storage lebih rendah 50 persen dibandingkan NeXTerra sebelumnya.
Patch ‘Tahun Baru’ Free Fire juga akan memperkenalkan karakter baru bernama Ryden yang merupakan seorang bocah ilmuwan jenius.
Skill Ryden memungkinkannya untuk mengeluarkan robot laba-laba eksplosif nan mematikan.
Baca Juga: Peluang Tim Indonesia di Grand Finals FFWS SEA 2024 Spring
Selain itu, laba-laba milik Ryden mampu mendeteksi lawan dalam radius 5 m dan mengurangi kecepatan serta mengurangi HP mereka.
Karakter Ryden hadir ke dunia Free Fire mulai 24 Januari 2024.
Selain karakter baru, Patch ‘Tahun Baru’ di Free Fire akan memberikan rework untuk skill karakter Santino.
Skill Shape Splitter milik Santino kini akan memungkinkannya untuk menggerakan boneka manekin Santino untuk mengecoh lawan dan berteleportasi dengan cepat.
Mulai musim baru Clash Squad (CS) Ranked pada 1 Februari 2024, Free Fire akan menghadirkan berbagai penyesuaian gameplay yang lebih menantang, di antaranya:
Pemain kini bisa membeli senjata M1873 mulai dari round pertama di pertandingan CS.
Berita Terkait
Terpopuler
- Pelatih Argentina Buka Suara Soal Sanksi Facundo Garces: Sindir FAM
- Kiper Keturunan Karawang Rp 2,61 Miliar Calon Pengganti Emil Audero Lawan Arab Saudi
- Usai Temui Jokowi di Solo, Abu Bakar Ba'asyir: Orang Kafir Harus Dinasehati!
- Ingatkan KDM Jangan 'Brengsek!' Prabowo Kantongi Nama Kepala Daerah Petantang-Petenteng
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
Pilihan
-
Bernardo Tavares Cabut! Krisis Finansial PSM Makassar Tak Kunjung Selesai
-
Ada Adrian Wibowo! Ini Daftar Pemain Timnas Indonesia U-23 Menuju TC SEA Games 2025
-
6 Fakta Demo Madagaskar: Bawa Bendera One Piece, Terinspirasi dari Indonesia?
-
5 Rekomendasi HP 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaru, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Pertamax Tetap, Daftar Harga BBM yang Naik Mulai 1 Oktober
Terkini
-
Sonic Racing CrossWorlds: Sinopsis, Harga, serta Spek Minimum untuk Main Game
-
Silent Hill F: Sinopsis, Harga, dan Spesifikasi Minimum PC untuk Main Game
-
Kenalan dengan Eman Llanda Sangco, Gold Laner Berbakat Asal Filipina
-
20 Kode Redeem FF Hari Ini 1 Oktober 2025, Gaet Budle Firefall Eksklusif Langsung
-
11 Kode Redeem FC Mobile 1 Oktober 2025 Bikin Hoki, Sikat Icon Hernandez Gratis
-
Gempa Filipina dan Sumenep Saling Berhubungan? Cek Faktanya
-
5 Rekomendasi HP 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaru, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
10 Aplikasi untuk Menghapus Objek Foto yang Mengganggu di Latar Belakang
-
Mesin Pencari Itu Gimana Sih? Panduan Simpel untuk Pemula
-
10 Prompt Gemini AI untuk Edit Foto Melayang di Kegelapan yang Viral