Suara.com - Buat Anda yang baru pemula, berikut adalah 5 tips jago main Mobile Legends yang bisa Anda simak sebelum memutuskan terjun ke dunia game yang satu ini. Tips yang membantu untuk bisa tembus rank Mythic.
Seperti kebanyakan game MOBA, Mobile Legends juga memiliki tingkat kesulitan yang terkadang membuat pemain baru merasa frustasi.
Meskipun pemain diberikan tutorial tentang berbagai aspek setelah instalasi, tutorial tersebut hampir tidak mencakup beberapa aspek penting dari gameplay.
Bagi seseorang yang ingin menjadi pemain profesional Mobile Legends namun masih pemula di MOBA, hal ini tampaknya hampir mustahil.
Satu-satunya cara agar Anda bisa menjadi andal dalam game ini adalah dengan belajar, baik teori maupun praktik. Anda juga wajib mengetahui hal-hal dasar tentang Mobile Legends sebelum memutuskan bermain di game ini.
Sebab seperti diketahui, Mobile Legends memiliki banyak karakter, mode permainan, dan peta, yang berarti memerlukan sejumlah pengetahuan tentang semua elemen ini dan wawasan yang diperoleh melalui pengalaman.
Nah buat Anda yang bingung ingin mulai belajar dari mana, berikut Suara.com telah merangkum hal-hal dasar yang perlu Anda ketahui sebelum bermain Mobile Legends.
5. Gunakan Talent Emblem secara efektif
Di Mobile Legends, ada sebuah item yang disebut dengan Emblem. Emblem dapat diberikan kepada hero sebelum berperang. Terdapat sembilan jenis emblem seperti Assassin, Magic, dan Support yang semuanya memberikan buff yang sesuai dengan hero yang digunakannya.
Baca Juga: 5 Kombo Skill Flicker Terbaik di Mobile Legends, OP Banget untuk Push Rank
Emblem ini dapat dikustomisasi agar lebih sesuai dengan hero yang digunakan. Banyak pemain enggan berinvestasi dalam peningkatan Emblem dan ini dapat merugikan pertandingan mereka.
Padahal emblem ini penting untuk meningkatkan kemampuan hero Mobile Legends. Untuk mengetahui mana emblem yang cocok dengan hero Anda adalah dengan mencobanya.
4. Pahami peran Anda
Setiap hero Mobile Legends Bang Bang mempunyai role yang berbeda-beda. Ini mengacu pada peran yang akan mereka ambil dalam pertempuran.
Buat Anda yang masih pemula, memahami arti setiap peran dalam game akan membantu pemain berkomunikasi secara efektif dengan tim mereka dan juga tampil lebih baik.
Marksmen di Middle Lane tidak akan dapat menambahkan utilitas yang signifikan, demikian pula Mage di Jalur EXP adalah kombinasi yang kurang ideal, jadi pemain harus mempertimbangkan hal ini sesuai tabel berikut:
Berita Terkait
-
5 Kombo Skill Flicker Terbaik di Mobile Legends, OP Banget untuk Push Rank
-
3 Hero Counter Alice Terbaik di Mobile Legends, Ampuh Bikin Tak Berkutik
-
Apa itu True Damage di Mobile Legends? Lengkap Rekomendasi Hero dan Itemnya
-
6 Hero Fighter Terkuat di META Mobile Legends Awal Maret 2024, Dyrroth Tidak Masuk
-
3 Hero Tank Roamer Terkuat dan Mematikan, Update META Mobile Legends Awal Maret 2024
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
Terkini
-
5 HP Rp 2 Jutaan Kamera Terbaik, Hasil Jepretan Jernih Cocok Buat Influencer
-
Gubernurnya Tertangkap KPK, Riau Masuk Provinsi Terkorup di Indonesia
-
Moto G67 Power Muncul di Toko Online: Bawa Baterai 7.000 mAh dan Snapdragon 7s Gen 2
-
Tips Bikin PIN ATM Agar Tidak Mudah Ditebak, Kombinasi Kuat, dan Aman dari Pembobolan
-
iQOO Z10R vs Realme 15T: Harga Mepet, Mending Mana Buat Gamer?
-
24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
-
24 Kode Redeem FF Hari Ini 4 November: Dapatkan Bundle Flame Arena & Evo Gun Gratis!
-
10 HP Flagship Terkencang Oktober 2025 Versi AnTuTu, Cocok Buat Gamer Kelas Berat
-
Aplikasi Edit Video Gratis Paling Hits: Ini Cara Menggunakan CapCut dengan Efektif dan Mudah
-
Mengapa Angka 67 Dinobatkan Jadi Word of the Year 2025