Suara.com - Tidak punya teman untuk diajak push rank Mobile Legends? Tenang, Anda masih bisa solo rank dengan aman. Karena ada sejumlah hero Mobile Legends yang bisa diandalkan untuk solo rank.
Solo rank Mobile Legends adalah istilah yang digunakan untuk bermain mode Ranked tanpa rekan tim yang sebelumnya sudah kamu ajak.
Dalam mode Ranked ini, kamu akan dipasangkan secara otomatis dengan pemain lain yang juga sedang mencari tim. Artinya, Anda tidak bisa memilih rekan tim secara langsung.
Karena bermain dengan tim yang tidak dikenal, maka koordinasi akan jadi tantangan tersendiri. Karena itu pastikan untuk memilih hero OP yang bisa diandalkan untuk solo rank.
Pastikan push rank hanya dengan hero OP berdasarkan META Mobile Legends. Karena dalam solo rank harus bisa mandiri di Land of Dawn untuk menghadapi lawan-lawan.
Hero Mobile Legends untuk Solo Rank
Berikut ini dirangkum Suara.com, jajaran hero Mobile Legends yang bisa diandalkan untuk Solo Rank:
1. Novaria
Novaria baru-baru ini kembali ke META Mobile Legends setelah mendapatkan Skin Startlight-nya pada bulan Februari Starlight Pass 2024.
Baca Juga: Daftar Rank Mobile Legends Terbaru 2024, Lengkap Penjelasan Cara Kerjanya
Salah satu alasan mengapa Novaria menjadi salah satu hero terbaik untuk solo rank di Mobile Legends adalah lantaran dia memiliki tembakan terampil.
Kemampuan ini membuat Novaria dapat dengan mudah kalahkan musuh mana pun. Dia menggunakan skill pertamanya untuk memanggil Astral Sphere, memberikan damage terus menerus kepada musuh.
Novaria adalah salah satu champion paling langka yang bisa menembus tembok. Dengan skill keduanya, dia memanggil Astral Recall ke arahnya, yang meningkatkan kecepatan gerakannya. Itu semakin meningkat ketika dia melewati dinding.
Dengan skill ultinya, Novaria memberikan efek slow kepada hero Mobile Legends musuh sebesar 50% dan memberikan Astral Ring kepada mereka.
ovaria karena tingkat kesulitannya yang tinggi sering diremehkan oleh para pemula, tapi pada kenyataannya ia bisa menjadi salah satu hero terbaik untuk solo rank Mobile Legends Bang Bang setelah dikuasai.
2. Ixia
Berita Terkait
-
Daftar Rank Mobile Legends Terbaru 2024, Lengkap Penjelasan Cara Kerjanya
-
Setting Mobile Legends Terbaik untuk Pemula, Bikin Push Rank Lebih Lancar
-
5 Hero Mage Terbaik di META Mobile Legends April 2024, OP Menguasai Mid Lane
-
Rekomendasi dan Cara Kerja Build Tank Karrie Terbaik di META Mobile Legends Terbaru
-
Ruby Gold Lane sedang OP di META Mobile Legends, Bagus atau Tidak?
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Memori HP Penuh Gara-Gara WhatsApp? Ini Tips Bersihkan Sampah Media Tanpa Hapus Chat Penting
-
Telkomsel - Nuon Hadirkan IndiHome Gamer Full 1:1 Speed, Internet Rumah Khusus Gamer Mulai Rp290.000
-
Update WhatsApp Terbaru, Pengguna Harus Bayar Langganan Agar Bebas Iklan?
-
Memori HP Cepat Penuh? Ini Cara Setting WhatsApp agar Tidak Otomatis Simpan Foto dan Video
-
ITSEC Asia Gandeng Infinix Perkuat Keamanan Digital
-
5 Tablet Rp2 Jutaan yang Lancar Buat Edit Canva dan Capcut
-
Siap Masuk ke Indonesia, Skor AnTuTu iQOO 15R Tembus 3,5 Juta Poin
-
7 Aplikasi Anti Spam Terbaik untuk Lindungi HP Orang Tua dari Penipuan Telepon
-
6 Langkah Darurat Ini Jika Orang Tua Terlanjur Klik Link Penipuan di WhatsApp
-
61 Kode Redeem FF Terbaru Aktif 27 Januari: Klaim Diamond, Token Jujutsu, dan Emote Cursed