Suara.com - Patch yang terus berubah secara berkala mempengaruhi hero. Berbeda dari lainnya, berikut 3 hero anti META terkuat di Mobile Legends. Deretan hero ini dikenal sebagai kesayangan Moonton karena selalu bisa digunakan di META apapun.
Hero anti META di Mobile Legends dikenal juga sebagai hero yang tidak bergantung pada META yang berlaku. Hero ini biasanya selalu laris manis digunakan meskipun tidak mendapat buff dari Moonton.
Cocok digunakan dengan berbagai strategi, berikut rekomendasi 3 hero anti META terkuat di Mobile Legends yang bisa kamu pakai untuk bermain rank maupun turnamen.
1. Chou
Chou menjadi salah satu hero anti META terkuat di Mobile Legends. Hero ini selalu OP dan laris manis digunakan di sepanjang season game mobile tersebut.
Hero ini memiliki deretan skill yang membuatnya mengerikan untuk lawannya. Selain itu, Chou bisa digunakan mengisi beberapa role di Mobile Legends yang membuatnya sangat fleksibel.
2. Diggie
Hero anti META terkuat di Mobile Legends berikutnya adalah Diggie. Hero support ini selalu banyak digunakan mengisi role roamer atau midlaner.
Gameplay yang mengganggu membuat Diggie sangat sering digunakan di berbagai META yang ada mengikuti strategi tim ketika bermain game tersebut.
Baca Juga: 5 Hero Paling Menggemaskan Mobile Legends, Meski Imut tapi Mematikan!
3. Claude
Marksman yang termasuk hero anti META terkuat di Mobile Legends adalah Claude. Hero ini sering kali digunakan mengisi role goldlaner dalam tim.
Seluruh skill Claude membuatnya sangat tangguh dan cocok dengan banyak gameplay yang dimainkan. Hero ini cukup mandiri sehingga bisa digunakan untuk gameplay split push dalam tim.
Meskipun META berganti tiap season-nya, deretan 3 hero anti META terkuat di Mobile Legends ini sulit untuk digantikan. Hero ini selalu laris manis digunakan di rank maupun turnamen.
Berita Terkait
-
5 Skin Kolaborasi Paling Keren di Mobile Legends, Pemain Wajib Punya!
-
Alice Terkenal Jahat, Ini 5 Hero Mobile Legends yang Jadi Korbannya
-
Jadwal MPL ID Season 13 Week 8: Ada El-Clasico Evos vs RRQ
-
3 Item yang Bikin Freya Makin Pedih, Sering Menang di Mythical Glory
-
4 Hero MM Paling Sering Kalah di Mythic Mobile Legends S32, Rawan Beban!
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
33 Kode Redeem Free Fire 19 Januari 2026: Klaim Bundle Gojo dan Bocoran Buya Pas Ramadan
-
29 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 19 Januari 2026 dan Bocoran Event Cerita Bangsa Portugal
-
9 HP Realme Harga Rp1 Jutaan, Ada Pilihan RAM 8 GB dan Memori Lega 128 GB
-
5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
-
5 Fakta TheoTown yang Sedang Viral di Indonesia, Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Pemerintah
-
Daftar Harga HP Vivo Januari 2026, Lengkap Mulai Seri Murah hingga Flagship
-
7 Tablet Xiaomi Terbaik untuk Kerja, Performa Kencang Mulai Rp1 Jutaan
-
HP Baterai 6000 mAh Tahan Berapa Hari? 5 Merek Ini Paling Awet di Kelasnya
-
Jangan Buru-buru Ganti HP Baru, Ini 5 Tips Agar HP Lawas Tetap Awet dan Anti Lemot
-
7 Penyebab HP Cepat Panas Kayak Setrikaan dan Cara Mengatasinya