Ada pula pasif unik Impulse. Basic Attack memberikan 6 persen Attack Speed tambahan selama 3 detik, maksimal hingga 5 stack.
3. Demon Hunter Sword
Demon Hunter Sword menawarkan 35 Physical Attack dan 25 persen Attack Speed. Terdapat pasif unik bernama Devour. Basic Attack memberikan persen dari jumlah HP lawan sebagai Physical Damage tambahan (maksimal hingga 60 poin terhadap Minion).
Basic Attack juga memberikan 3 persen Physical Lifesteal tambahan selama 3 detik (maksimal hingga 5 stack). Semakin besar HP musuh, damage Claude bakal semakin sakit.
4. Golden Staff
Item ini memberikan tambahan 55 Physical Attack dan 15 persen Attack Speed. Terdapat pasif unik bernama Swift. Setiap 1 persen Critical Chance tambahan yang diperoleh akan dikonversikan menjadi 1 persen Attack Speed tambahan.
Ada pula Pasif unik Endless Strike. Setelah setiap 2 Basic Attack yang tidak memberikan Damage Critical, Attack Speed dari Basic Attack berikutnya meningkat sebesar 80 persen (Dan batas Attack Speed meningkat menjadi 500 persen) serta mengaktifkan efek Basic Attack tambahan sebanyak 2 kali.
5. Wind of Nature
Item ini membuat Claude kebal terhadap Physical Damage. Hero MM dapat kebal terhadap Physical Damage selama dua detik jika mengaktifkan item ini.
Baca Juga: Kumpulan Mod Bussid Bus Pariwisata Terbaru Gratis dan Cara Pasangnya, Jadi Lebih Seru!
Wind of Nature menawarkan 30 Physical Attack, 20 persen Attack Speed, dan 10 Lifesteal.
6. Malefic Roar
Malefic Roar memungkinkan serangan Claude lebih sakit terutama terhadap hero Tank dan Fighter. Item ini memberikan tambahan Physical Attack sebesar 60 poin.
Malefic Roar juga menawarkan tambahan 20 persen Physical Penetration yang sangat berguna untuk menghancurkan Fighter dan Tank.
Item juga mempunyai pasif unik Armor Buster. Saat menyerang lawan, hero memperoleh 0.125 persen Physical PEN tambahan untuk setiap Physical Defense yang dimiliki lawan, maksimal hingga 40 persen.
Itulah tadi item build Claude tersakit ala ONIC CW, tertarik menggunakannya untuk push rank di Mobile Legends?
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
Terkini
-
Industri Ambil Peran Aktif Bangun SDM Vokasi Masa Depan
-
5 Rekomendasi Tablet yang Bisa Sambung ke Proyektor, Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
4 HP Murah Snapragon di Bawah Rp1,5 Juta untuk Multitasking, Tidak Gampang Panas
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Gempa Beruntun Melanda Selatan Jawa: Kata 'Gempa' dan 'Kerasa' Trending di X
-
31 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 27 Januari 2026, Ada Draft Voucher dan Icon Legendaris 115-117
-
54 Kode Redeem FF Terbaru 27 Januari 2026, Klaim Gloo Wall dan Item Jujutsu Kaisen Gratis
-
5 Tablet Samsung untuk Desain Grafis, Nyaman saat Menggambar
-
Arc Raiders Dapat Update Besar: Hadirkan Map Bird City dan Solo vs Squads
-
Xiaomi Indonesia Perluas Ekosistem Rumah Pintar, Hadirkan 3 Perangkat AIoT Terbaru