Suara.com - Menteri Komunikasi dan Digital (Menkomdigi) Meutya Hafid berencana menggandeng kalangan gamers untuk perang melawan judi online di Indonesia.
Ia tak menampik kalau para gamers mungkin memiliki masukan soal pemberantasan judi online. Lebih lagi saat ini permainan slot tersebut banyak berkedok game.
"Nanti mungkin juga ini masukan yang baik dengan para gamers, karena memang banyak juga aplikasi judol (judi online) ini yang masuk melalui games," kata Meutya saat ditemui di acara Anugerah Jurnalistik Komdigi di Hotel Indonesia Kempinski Jakarta, Selasa (19/11/2024).
Ia menyebut kalau saat ini Kementerian Komdigi banyak menemui banyak pihak untuk melawan judi online. Per hari ini mereka sudah bertemu dengan Kelompok Cipayung Plus, kumpulan organisasi mahasiswa yang mencakup GMNI, HMI, GMKI, IMM, PMII, PMKRI, KAMMI, KMHDI, hingga Hikmahbudhi.
"Jadi kami setiap hari bertemu dengan banyak pihak. Alhamdulillah banyak yang mau mendukung ya dari berbagai lini. Tadi dengan Cipayung Plus, juga anak-anak muda," ucap dia.
Menkomdigi menjelaskan kalau mereka berprinsip menemui berbagai pihak yang sekiranya relevan untuk perang judi online setiap harinya.
Hanya saja Meutya menilai kalau Komdigi hanya berperan dari sisi pencegahan. Untuk tindak lanjut, itu adalah ranah Aparat Penegak Hukum (APH).
"Kalau kami sekali lagi dari sisi pencegahan. Kalau untuk tindak lanjutnya ada di penegak hukum. Dari kami Itu fokusnya adalah sisi pencegahan," jelasnya.
Baca Juga: The Thing: Remastered akan Hadir dengan Kengerian yang Lebih Mencekam!
Berita Terkait
-
The Thing: Remastered akan Hadir dengan Kengerian yang Lebih Mencekam!
-
Sindir Budi Arie Laporkan Majalah Tempo, Fedi Nuril Diwanti-wanti Filmnya Gak Laku usai Cuit 'Jurnalis vs Penguasa'
-
Google Play Best of 2024: Dari Lokal hingga Globaldan Ini Juaranya
-
Polda Metro Kembali Tangkap DPO Tersangka Judol Libatkan Pegawai Komdigi: Ini Kepingan Puzzle Terakhir
-
Ulasan Novel The Name of The Game: Membongkar Topeng Toxic Masculinity
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Samsung Galaxy A57 5G Lolos Sertifikasi: Pakai Chip Anyar Exynos dan RAM 12 GB
-
Snapdragon 8 Elite Gen 6 Pro Diprediksi Bawa Performa Kencang, Clock Speed 5,5 GHz
-
Fantastis, Segini Hadiah Aurora PH usai Juara M7 World Championship 2026
-
58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif 26 Januari: Raih Skin Gojo, Banner Jujutsu, dan Diamond
-
Turki Jadi Tuan Rumah MLBB M8 World Championship, Wild Card di Thailand
-
Film Super Mario Galaxy Rilis Lebih Cepat, Trailer Baru Ungkap Kehadiran Yoshi
-
Profil Aurora Light: 'Bro Cahyo' Menyala, Eks Pemain MPL ID Jadi Finals MVP M7 Mobile Legends
-
iQOO 15 Ultra Resmi Meluncur 4 Februari, Bawa Performa Gahar Kelas Monster
-
Harga Diprediksi Lebih Miring, Oppo Find X9s Bakal Bawa Dua Sensor 200 MP
-
Waspada Penjahat Siber Menyebar File Berbahaya Menyamar Sebagai E-Book PDF