Suara.com - Nama Lady Aurellia Pramesti menjadi sorotan usai dirinya terseret dalam kasus penganiayaan dokter koas di Palembang beberapa waktu yang lalu. Terbaru, video CCTV yang beredar di media sosial ungkap aksi penganiayaan brutal yang dilakukan.
Rekaman video CCTV penganiayaan dokter koas di Palembang ini diunggah oleh akun @dhemit_is_back dan menjadi viral di X dalam waktu singkat. Video ini mengungkap fakta berbeda dari yang diungkap pengacara Lady Aurellia Pramesti.
"Ini yang dibilang salah paham dan tidak sopan ya?" tulis akun tersebut.
Dalam video tersebut, dua dokter koas duduk di depan ibu Lady Aurellia Pramesti. Dokter koas pria dalam video ini kemudian ditarik oleh diduga supir keluarga tersebut.
Usai ditarik paksa dari tempat duduknya, dokter koas ini kemudian menerima pukulan bertubi-tubi di wajahnya hingga jatuh tersungkur. Momen penganiayaan ini baru berakhir usai dipisahkan oleh ibu Lady Aurellia Pramesti, Sri Meilina.
Menurut pengakuan pengacara Lady Aurellia Pramesti, aksi penganiayaan yang dilakukan oleh supir yang masih keluarga dekatnya ini dilakukan karena kesalahpahaman yang terjadi terkait jadwal jaga dokter.
Dirasa mengganjal usai viral di media sosial, banyak publik yang kemudian geram melihat video CCTV penganiayaan dokter koas di Palembang tersebut. Berbagai komentar di tinggalkan di kolom balasan unggahan tersebut.
"Supirnya berani banget ikut campur" balas netizen.
"Supirnya berharap naik gaji apa gimana, berani amat ikut campur urusan bos sama anak bos. Padahal posisi bosnya tidak terancam" komentar akun lainnya.
Baca Juga: Kronologi Penganiayaan Dokter Koas Versi Pelaku: Berawal dari Lady Aurellia Stres
"Brutal gila" ungkap netizen.
"Rafael Alun part 2 yuk" tulis akun lainnya membalas.
Menjadi viral di X, cuitan mengenai video CCTV penganiayaan dokter koas ini lalu telah mendapat ribuan retweets dan ratusan balasan dari netizen usai diunggah oleh akun @dhemit_is_back.
Berita Terkait
-
Segini Ancaman Pidana dan Denda Pelaku Penganiayaan Dokter Koas di Palembang
-
Prabowo Minta Menteri Berhemat, Kunjungan Kerja Andi Amran Sulaiman Pakai Jet Pribadi Tuai Sorotan: Nebeng Dia...
-
5 Fakta Kondisi Lady Aurellia yang Alami Stres: Berujung Penganiayaan Dokter Koas
-
Diduga Tak Sesuai LHKPN, Publik Telusuri Rumah Mewah Dedy Mandarsyah Pakai Google Maps: Nah Kan...
-
Gara-gara Rp25 Ribu: Pengemudi Avanza Brutal, Petugas SPBU Jadi Korban
Terpopuler
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
- Fakta-Fakta Korupsi Bupati HSS Kalsel, Diduga Minta Dana Proyek Puluhan Miliar
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- 18 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Oktober: Klaim Ballon d'Or 112 dan Gems
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
HP Murah Honor X5c Rilis: Desain Mirip iPhone, Harga Sejutaan
-
Pemilik Ponpes Al Khoziny Bukan Orang Sembarangan, Petinggi Partai Beri Bantuan
-
Rincian Sensor Kamera iPhone 17 Series Terungkap, Semuanya dari Sony
-
57 Kode Redeem FF Terbaru 5 Oktober: Ada Bunny Bundle dan SG2 Troublemaker
-
19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 5 Oktober: Ada 20.000 Gems dan Pemain 110-113
-
Xiaomi 17T Diprediksi Rilis Lebih Awal, Pertahankan Chip Premium MediaTek
-
Spesifikasi Infinix GT 30: HP Murah dengan Skor AnTuTu Tinggi, Layar 144 Hz
-
Mudah! Begini Cara Membuat Avatar Profil WhatsApp dari Foto Selfie
-
5 Kode Shift Borderlands 4 Terbaru: Ada Hadiah Kunci dan Legendary Ripper Shield
-
Tampilkan Mobil Balap, Teaser iQOO 15 Bocorkan Performa dan UI Anyar