Suara.com - Belum lama ini, rekaman video ketika Gibran Rakabuming dan Selvi Ananda baru turun dari pesawat mendadak menjadi viral dan menuai berbagai reaksi di laman X.
Video Gibran Rakabuming yang mlengos tinggalkan Selvi Ananda ini diunggah oleh akun @Franken_blues. Dalam video tersebut, Wakil Presiden Indonesia ini turun dari pesawat kenegaraan.
Nampak buru-buru, Gibran Rakabuming yang mengenakan kemeja pink dan celana hitam ini langsung turun dan berjalan lebih cepat meninggalkan Selvi Ananda di belakangnya.
Sadar bahwa sang istri belum berada di sisinya, Gibran Rakabuming kemudian berhenti sambil menunggu Selvi Ananda. Keduanya kemudian berjalan untuk kemudian masuk ke area dalam bandara.
"Mas Wapres sat set banget jalannya. Yayang sampe ketinggalan tuh di belakang" tulis akun tersebut.
Diunggah ke laman X oleh akun @Franken_blues, cuitan mengenai Gibran Rakabuming yang mlengos tinggalkan Selvi Ananda ini lalu mendapat berbagai komentar usai video tersebut viral.
"Pasti satset mau bagiin susu kemasan yang ada di ransel" balas netizen.
"Para para Wakil Presiden mau kemana nih" komentar akun lainnya.
"Lagi ngapain dia itu? Mau bagi susu gratis dan buku kah? Gak ada kerjaan lain, kasian gak dikasih kerjaan sama Prabowo" ungkap netizen.
Baca Juga: Tanggapi Seruan Kabur Aja Dulu, Anies: Nasionalisme Bukan soal di Mana Kita Tinggal, tapi...
"Mau bagi-bagi susu ke wilayah mana nih?" tulis akun lainnya.
Tidak diketahui dengan pasti mengenai lokasi video ini diambil. Diduga video tersebut diambil ketika Gibran Rakabuming menjalankan tugas negara di salah satu daerah di Indonesia.
Viral di X, cuitan @Franken_blues mengenai Gibran Rakabuming dan Selvi Ananda ini lalu sudah mendapat lebih dari 70 retweets dan ratusan balasan dari netizen.
Berita Terkait
-
Heboh! Sepasang Pengantin Menangis Saat Diberi Hadiah Umrah Gratis
-
Kompak Berkemeja Putih, Jokowi dan Gibran Hadir di HUT Gerindra
-
Video Viral Wanita Salat di Tengah Konser Musik Tuai Pro Kontra
-
Gibran Dipuji Punya Adab dan Sopan Santun Tinggi, Netizen Malah Nyinyir: Tapi Tidak Saat di Kaskus
-
Berkaca dari Kejadian Viral di Pontianak, Kenapa Sepatu Sekolah Harus Warna Hitam?
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
Terkini
-
7 Aplikasi Anti Spam Terbaik untuk Lindungi HP Orang Tua dari Penipuan Telepon
-
6 Langkah Darurat Ini Jika Orang Tua Terlanjur Klik Link Penipuan di WhatsApp
-
61 Kode Redeem FF Terbaru Aktif 27 Januari: Klaim Diamond, Token Jujutsu, dan Emote Cursed
-
Reno Land di M Bloc Jadi Magnet Anak Muda, OPPO Reno15 Series Jadi Partner Hangout Generasi Aktif
-
5 HP Baru Siap Meluncur Minggu Ini: Ada HP Murah Oppo dan Redmi Turbo 5
-
5 Tipe HP Murah yang Tidak Cocok Buat Jangka Panjang, Cek Sebelum Beli!
-
Hindari Bocoran, GTA 6 Versi Fisik Diprediksi Alami Penundaan
-
Redmi Note 15 5G vs Infinix Note Edge: Mending HP Murah Layar Curved yang Mana?
-
Industri Ambil Peran Aktif Bangun SDM Vokasi Masa Depan
-
5 Rekomendasi Tablet yang Bisa Sambung ke Proyektor, Harga Mulai Rp1 Jutaan