Pengujian AnTuTu menyebut bahwa Realme 13 5G mendapat skor 450.000. Untuk Samsung Galaxy A06 5G mendapat hasil pengujian 225.154.
Kamera
Kedua perangkat ini dilengkapi dengan konfigurasi kamera belakang ganda, terdiri dari lensa utama 50 MP dan lensa depth 2 MP. Namun, kamera depan Realme 13 5G memiliki resolusi lebih tinggi yaitu 16 MP dibandingkan 8 MP pada Samsung Galaxy A06 5G.
Selain itu, Realme 13 5G mendukung perekaman video hingga 1080p@30fps dengan fitur OIS, sementara Samsung Galaxy A06 5G hanya mendukung hingga 1080p@30/60fps tanpa OIS.
Baterai dan fitur lainnya
Samsung Galaxy A06 5G vs Realme 13 5G sama-sama dibekali baterai berkapasitas 5.000 mAh untuk memperkuat jeroan dan performanya.
Namun, Realme 13 5G mendukung pengisian daya 45W, memungkinkan pengisian baterai lebih efisien dibandingkan Samsung Galaxy A06 5G yang hanya mengandalkan pengisian daya 25W.
Realme 13 5G memiliki sertifikasi IP64, yang berarti tahan terhadap debu dan percikan air. Sementara itu, Samsung Galaxy A06 5G yang menggunakan peringkat IP54.
Harga
Baca Juga: Perbandingan Spesifikasi Vivo V50 5G vs Vivo V40 5G, Model Mana yang Lebih Bagus?
Sebagai HP 5G murah, harga jual Samsung Galaxy A06 5G dan Realme 13 5G memang tidak jauh berbeda di pasaran.
Di Indonesia, Realme 13 5G dijual dengan harga Rp 3.799.000 untuk varian RAM 12 GB dan memori internal 256 GB. Pesaingnya, Samsung Galaxy A06 5G dijual Rp 2.399.000 untuk RAM 6 GB dan memori internal 128 GB.
Dalam perbandingan spesifikasi ini, Realme 13 5G menunjukkan keunggulan di beberapa aspek seperti layar, performa, kapasitas memori, kamera depan dan fitur pengisian daya cepat.
Berdasarkan ulasan perbandingan spesifikasi Samsung Galaxy A06 5G vs Realme 13 5G ini, kamu tertarik untuk membeli HP 5G murah yang mana?
Berita Terkait
-
Perbandingan Spesifikasi POCO X7 Pro 5G vs POCO F6, Performa Gahar Selalu Andalan
-
Sah Jadi HP 5G Paling Murah: Harga Itel P55 5G Kini Hanya Rp 1,1 Juta
-
Perbandingan Google Pixel 9a vs iPhone 16e, Bikin Perangkat Apple Kalah Worth It?
-
Perbandingan Spesifikasi POCO F7 Pro vs POCO F6, Apakah Worth It untuk Upgrade?
-
Perbandingan Spesifikasi Infinix Note 50 Pro 4G vs Infinix Note 50 4G, Battle HP Murah Berkualitas
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
5 Tablet Rp2 Jutaan yang Lancar Buat Edit Canva dan Capcut
-
Siap Masuk ke Indonesia, Skor AnTuTu iQOO 15R Tembus 3,5 Juta Poin
-
7 Aplikasi Anti Spam Terbaik untuk Lindungi HP Orang Tua dari Penipuan Telepon
-
6 Langkah Darurat Ini Jika Orang Tua Terlanjur Klik Link Penipuan di WhatsApp
-
61 Kode Redeem FF Terbaru Aktif 27 Januari: Klaim Diamond, Token Jujutsu, dan Emote Cursed
-
Reno Land di M Bloc Jadi Magnet Anak Muda, OPPO Reno15 Series Jadi Partner Hangout Generasi Aktif
-
5 HP Baru Siap Meluncur Minggu Ini: Ada HP Murah Oppo dan Redmi Turbo 5
-
5 Tipe HP Murah yang Tidak Cocok Buat Jangka Panjang, Cek Sebelum Beli!
-
Hindari Bocoran, GTA 6 Versi Fisik Diprediksi Alami Penundaan
-
Redmi Note 15 5G vs Infinix Note Edge: Mending HP Murah Layar Curved yang Mana?