ilustrasi game penghasil uang tanpa iklan (freepik)
- Lebih dikenal sebagai aplikasi baca, tapi juga punya game ringan.
- Baca artikel/novel, main game ringan, check-in & share, dapat koin emas, bisa dicairkan ke DANA, GoPay, atau rekening bank.
Tips Memaksimalkan Penghasilan dari Game Tanpa Iklan
Berikut beberapa tips agar kamu bisa mendapatkan penghasilan maksimal dari game penghasil uang tanpa iklan:
- Pilih game yang sesuai dengan minat dan kemampuanmu. Misalnya, jika kamu suka strategi, pilih game seperti League of Kingdoms.
- Bergabunglah dengan komunitas. Banyak forum dan grup Facebook yang membahas strategi serta peluang event berhadiah.
- Manfaatkan waktu luang secara konsisten. Meski tanpa iklan, reward di beberapa game baru terasa signifikan jika dimainkan secara rutin.
- Waspadai game palsu. Hindari game yang meminta pembayaran tanpa kejelasan sistem reward.
- Gunakan dompet digital terpercaya. Jika game berbasis kripto, pastikan kamu menyimpan token atau koin di wallet yang aman.
Tidak semua game penghasil uang harus dipenuhi iklan yang mengganggu. Beberapa game penghasil uang tanpa iklan bahkan memberikan pengalaman bermain yang lebih nyaman, adil, dan menguntungkan.
Pilihlah game yang sesuai dengan preferensi dan waktu yang kamu miliki, lalu maksimalkan potensi pendapatannya. Dengan bermain cerdas dan konsisten, bukan tidak mungkin game penghasil uang tanpa iklan ini bisa menjadi salah satu sumber pendapatan tambahan.
Kontributor : Rishna Maulina Pratama
Komentar
Berita Terkait
-
45 Kode Redeem FF Terbaru 30 Juni: Ada Emote Keren dan Bundle Menarik
-
Wakil Ketua DPD RI: Dasco Adalah Kunci Redam Fragmentasi Elite dan Ubah Paradigma DPR
-
Player 333 di Squid Game 3 Simbol Egoisme Manusia? Begini Kata Sang Kreator
-
5 Momen di Squid Game Season 3 Paling Menyayat Hati, Antara Cinta dan Tekanan Permainan
-
Bikin Namanya Melejit, Pedro Pascal Kenang Perannya di Game of Thrones
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
-
4 HP Snapdragon Paling Murah Terbaru 2025 Mulai Harga 2 Jutaan, Cocok untuk Daily Driver
Terkini
-
51 Kode Redeem FF Terbaru 31 Desember 2025, Ada Skin XM8 dan Hadiah Tahun Baru Gratis
-
23 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 31 Desember 2025, Klaim Hadiah Tahun Baru Gratis!
-
Tier List Pet Game Grow A Garden Desember 2025: Hadirkan Mutasi dan Panen Terbaik
-
5 Rekomendasi Smartwatch yang Bisa WhatsApp, Harga Mulai Rp300 Ribuan
-
8 Cara dan Prompt AI Membuat Video Renovasi Rumah Berantakan Jadi Rapi
-
Registrasi Kartu SIM Pakai Face Recognition Tuai Keraguan Publik, Isu Keamanan Data Jadi Sorotan
-
5 Tablet Murah untuk Anak SMP Awet, Mulai Rp1 Jutaan Nyaman untuk Belajar
-
Tren Stiker LINE 2025: Emosi, Humor, dan Karya Lokal Jadi Raja Percakapan Digital
-
Infinix Siapkan Note Edge, HP Midrange Layar Lengkung yang Siap Guncang Pasar Indonesia
-
HP Murah Tecno Camon 50 Lolos Sertifikasi di Indonesia, Baterai Makin Jumbo