Suara.com - Platform streaming musik Spotify mengumumkan kenaikan harga untuk sejumlah negara, termasuk di Indonesia. Harga Spotify premium naik untuk semua paket.
Spotify mengatakan kalau kenaikan harga langganan ini dilakukan agar mereka terus berinovasi dalam penawaran dan produk serta memberikan pengalaman terbaik ke penggunanya.
"Di Spotify, kami berkomitmen untuk menghadirkan pengalaman personal kelas dunia bagi setiap pengguna. Untuk terus berinovasi dalam penawaran dan fitur produk kami serta memberikan pengalaman terbaik bagi pengguna, kami memperbarui harga secara berkala," kata Spotify, dikutip dari situs resminya, Kamis (7/8/2025).
Tak hanya Indonesia, kenaikan harga Spotify Premium juga berlaku di beberapa negara mulai dari kawasan Asia Selatan, Timur Tengah, Afrika, Eropa, Amerika Latin, hingga Asia Pasifik.
Perusahaan juga bakal mengirimkan email pemberitahuan ke semua pengguna terdampak soal kenaikan harga Spotify Premium.
Berdasarkan pantauan Suara.com pada 7 Agustus 2025 pukul 11.35 WIB, harga Spotify Premium di Indonesia memang sudah berubah. Kenaikan harganya pun bervariasi tiap paket.
Berikut harga Spotify Premium terbaru di Indonesia:
- Premium Individual = Rp 59.000 per bulan (sebelumnya Rp 54.990)
- Premium Family = Rp 94.900 per bulan (sebelumnya Rp 86.900)
- Premium Duo = Rp 79.900 per bulan (sebelumnya Rp 71.490)
- Premium Student = Rp 29.900/bulan (sebelumnya Rp 27.500)
Berita Terkait
-
Musik Kami Bukan Amunisi: Gelombang Boikot, Beberapa Musisi Cabut dari Spotify
-
Maison Enhypen Hadir di Jakarta, Ajak Engene Masuki Dunia Fantasi Desire: Unleash
-
Beli Master Album Lama, Angka Streaming Taylor Swift Capai 430% di Spotify
-
Digugat Keenan Nasution, Lagu Nuansa Bening Versi Vidi Aldiano Hilang dari Spotify
-
Hanya dengan 3 Lagu, no na Kalahkan Jumlah Monthly Listener JKT48 di Spotify
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Samsung Disebut Eksperimen Baterai 20.000 mAh, Ini Tantangannya
-
Update 25 Kode Redeem FC Mobile 1 Januari 2026, Klaim Icon 113-115 Gratis di Tahun Baru!
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
Bocoran Harga Poco M8 dan M8 Pro Muncul Jelang Rilis, Ini Gambaran Kelas dan Speknya
-
4 Cara Mendapatkan Candy Blossom di Grow a Garden Roblox agar Panen Melimpah
-
Skin Starlight Januari 2026 Bocor, Gak Cuma Harley yang Punya Tampilan Baru
-
Cara Mengotomatisasi Laporan di Microsoft Excel untuk Meningkatkan Produktivitas
-
Pascabencana, Uptime BTS di Aceh Tembus 92 Persen
-
Bocoran Moto X70 Air Pro Terungkap, Kamera Periskop Jadi Senjata Utama
-
51 Kode Redeem FF Terbaru 31 Desember 2025, Ada Skin XM8 dan Hadiah Tahun Baru Gratis