- Pratama Arhan resmi mengajukan gugatan cerai talak terhadap Azizah Salsha di Pengadilan Agama Tigaraksa, Tangerang.
- Netizen sejak awal sudah mencium tanda keretakan rumah tangga Arhan–Azizah.
- Respons netizen di Instagram Arhan justru didominasi ucapan selamat dan dukungan.
Suara.com - Akun Instagram Pratama Arhan ramai diserbu netizen usai kabar perceraiannya viral di media sosial pada Senin (25/08/2025).
Sebagian netizen mengaku sudah mencium tanda keretakan rumah tangga Pratama Arhan dan Azizah Salsha sejak seminggu lalu.
Itu sebagai tanda kuat yang melengkapi tanda-tanda lain dalam beberapa pekan terakhir. Sebagai informasi, pemain timnas Pratama Arhan dan selebgram Azizah Salsha menikah pada 20 Agustus 2023.
Netizen ramai menyerbu kolom komentar akun Instagram Pratama Arhan (@pratamaarhan8) pada hari ini.
Usai kabar cerai viral di media sosial, ribuan netizen ramai memberikan beragam komentar di akun IG milik Arhan.
Cukup unik, sebagian besar di antara mereka justru mengucapkan selamat. Tak sedikit yang mendeteksi keretakan Pratama Arhan sejak sepekan lalu.
Netizen mengaku herap mengapa Arhan tak mengucapkan selamat hari jadi pernikahan pada 20 Agustus lalu.
Padahal saat itu Pratama Arhan dan Azizah Salsha seharusnya merayakan hari jadi pernikahan yang berumur 2 tahun.
"Kemarin tanggal 20 nggak ada ada ucapan apa-apa YGY dari Arhan. Berarti apa? (emoticon terkejut)," tulis @rat**g**ih228.
Baca Juga: Deretan Kontroversi yang Diduga Jadi Alasan Pratama Arhan Ceraikan Azizah Salsha
Postingan komentar tersebut ramai memperoleh ratusan tanda suka dari netizen. Puluhan netizen lain turut memperhatikan serta memberikan komentar balasan.
Sebagian di antara mereka menilai bila rumah tangga Pratama Arhan sedang tidak baik-baik saja.
Pratama Arhan dan Azizah Salsha Sedang Proses Cerai
Menurut laporan Suara.com sebelumnya, kabar tak terduga datang dari Pratama Arhan dan Azizah Salsha yang diduga akan bercerai.
Gugatan cerai talak diajukan Pratama Arhan ke Pengadilan Agama Tigaraksa, Tangerang. Informasi ini ditemukan melalui Sistem Penelusuran Perkara Pengadilan (SIPP) dengan nomor perkara 4274/Pdt.G/2025/PA.Tgrs.
Dalam SIPP, nama-nama yang bersangkutan disamarkan, tetapi tergugat diwakili oleh Singgih Tomi Gumilang, yang diduga adalah kuasa hukum Pratama Arhan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Libur Nataru, Internet Melonjak! Trafik Telkomsel Naik 12,42 Persen
-
Heboh Email Reset Kata Sandi Instagram, Ternyata Ini Penyebab Sebenarnya
-
Budget Rp5 Juta Dapat iPad Second Model Apa? Cek Rekomendasi Terbaiknya
-
29 Kode Redeem FF 13 Januari 2026, Dapatkan Skin Scar Megalodon hingga Persiapan Event JJK
-
19 Kode Redeem FC Mobile 13 Januari 2026, Kartu OP Edwin Van Der Sar Siap Menanti
-
65 Kode Redeem FF Terbaru 12 Januari 2026: Raih Skin SG2, Scar Megalodon, dan Sports Car
-
Poster Vivo X200T Terungkap: Bawa Kamera Zeiss, Andalkan Chip Kencang MediaTek
-
7 HP Murah Chip Kencang dengan Memori 256 GB Januari 2026, Harga Mulai 1 Jutaan!
-
Update Bracket Swiss Stage M7: AE Butuh 1 Kemenangan, ONIC Masih Berjuang
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan