-
Samsung menghadirkan TV multifungsi dengan fitur AI, karaoke, kesehatan, seni, hingga pet care, untuk mendukung berbagai gaya hidup pengguna.
-
Teknologi canggih seperti AI Upscaling, Object Tracking Sound, dan Glare Free meningkatkan pengalaman menonton dengan visual tajam dan audio imersif.
-
Fitur inovatif seperti Art Mode dan sensor gonggongan anjing menjadikan TV Samsung tidak hanya hiburan, tetapi juga perangkat interaktif dan personal di rumah
Samsung juga menghadirkan solusi Art TV yang dapat mengubah ruang keluarga menjadi galeri seni pribadi.
Tahun ini, fitur Art TV tidak hanya eksklusif tersedia di The Frame, tetapi juga diperluas ke jajaran TV Samsung lainnya seperti Neo QLED 8K, Neo QLED 4K, QLED seri Q7 ke atas, dan Micro LED.
Dengan mengaktifkan Art Mode, layar TV berubah menjadi frame seni digital yang bisa menampilkan ribuan karya seni klasik maupun kontemporer dari Art Store.
Konsumen pun dapat menampilkan foto atau karya seni dengan mudah.
Kehadiran Art TV ini memberikan pengalaman seni yang imersif dengan lebih dari 3000 karya seni di Art Store dan juga ada fitur AI Generative Wallpaper, yang memungkinkan konsumen untuk menghasilkan gambar unik menggunakan AI dan mengaturnya menjadi wallpaper TV, menjadikan momen relaksasi di rumah lebih bermakna dan estetik.
Sensor Gonggongan Anjing Kesayangan
TV Samsung terbaru kini dilengkapi dengan sensor suara yang dapat mengenali gonggongan anjing.
Saat gonggongan terdengar, TV akan menyala dan memutarkan video atau konten favorit anjing kesayangan untuk menenangkannya.
Untuk menggunakan teknologi ini, sensor suara harus diaktifkan dari aplikasi SmartThings.
Baca Juga: 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
TV bisa mendeteksi suara gonggongan hanya ketika TV tidak menyala dan TV harus terhubung ke stop kontak listrik.
Dengan teknologi ini, berinteraksi dengan anjing kesayangan di rumah terasa lebih personal dan mudah, bahkan dari jarak jauh.
Berita Terkait
-
5 HP Murah Terbaik dengan Fitur NFC, Transaksi Digital Makin Mantul
-
Samsung ISOCELL HP5: Sensor 200MP dengan Piksel Super Kecil, Hasilnya Bikin Kagum
-
Risih dengan Fitur Repost Instagram? Ini Cara Mematikan Bubble RT di IG
-
Cara Aktifkan Notifikasi Screenshot DM Instagram, Biar Tahu Siapa yang Diam-Diam SS Pesanmu!
-
10 Rekomendasi Tablet Harga 1 Jutaan Dilengkapi SIM Card dan RAM Besar
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Memori HP Penuh Gara-Gara WhatsApp? Ini Tips Bersihkan Sampah Media Tanpa Hapus Chat Penting
-
Telkomsel - Nuon Hadirkan IndiHome Gamer Full 1:1 Speed, Internet Rumah Khusus Gamer Mulai Rp290.000
-
Update WhatsApp Terbaru, Pengguna Harus Bayar Langganan Agar Bebas Iklan?
-
Memori HP Cepat Penuh? Ini Cara Setting WhatsApp agar Tidak Otomatis Simpan Foto dan Video
-
ITSEC Asia Gandeng Infinix Perkuat Keamanan Digital
-
5 Tablet Rp2 Jutaan yang Lancar Buat Edit Canva dan Capcut
-
Siap Masuk ke Indonesia, Skor AnTuTu iQOO 15R Tembus 3,5 Juta Poin
-
7 Aplikasi Anti Spam Terbaik untuk Lindungi HP Orang Tua dari Penipuan Telepon
-
6 Langkah Darurat Ini Jika Orang Tua Terlanjur Klik Link Penipuan di WhatsApp
-
61 Kode Redeem FF Terbaru Aktif 27 Januari: Klaim Diamond, Token Jujutsu, dan Emote Cursed