- Pemain bisa mengumpulkan ribuan Gems gratis melalui quest Black Friday, Misi Prestasi, dan Event Lencana.
- Event Glorious Eras memberi akses kartu OVR 112–115 lewat token, shards, dan penyelesaian chapter.
- Tersedia 21 kode redeem terbaru yang menawarkan Gems, Rank Up, pemain Glorious, dan paket spesial.
Suara.com - Kode redeem FC Mobile terbaru 3 Desember 2025 memberikan beragam paket kejutan untuk penggemar.
Salah satu event aktif juga menawarkan kesempatan untuk mengklaim kartu Glorious Eras 112-115.
Klik menu Aktivitas (pojok kiri atas) > Perayaan Black Friday.
Jika log-in hingga Day 5 serta mengerjakan quest, Anda dijamin memperoleh 500 Gems dan 300 Rank Up.
Day 6 Black Friday turut memberikan Reward berupa 1.000 Poin Transfer Latihan.
Selain itu, Day 7 juga menawarkan 500 Gems gratis. Ribuan Gems lain dapat diburu melalui Misi (pojok kiri bawah) > Misi Prestasi > menangi 10 hingga 20 Turnamen Liga.
Jika mengerjakan quest di Misi Prestasi, Anda bisa mengantongi 1.500 Gems hingga 6.000 Gems secara cuma-cuma.
Untuk mempersiapkan diri menuju Rank Up, pemain disarankan untuk menyelesaikan Permainan Kemahiran dan Laga yang terdapat dalam Chapter Real Madrid terlebih dahulu.
Partisipasi dalam setiap pertandingan La Liga dan Copa del Rey akan menghadiahkan Token Era Kejayaan. Token ini sangat penting dan dapat ditukarkan melalui menu Era Kejayaan > Hadiah > Real Madrid.
Baca Juga: Tak Cuma Game: Sonic Universe Meluas, Paramount Umumkan Spin-Off Film Misterius Anyar
Menariknya, setiap 300 token memberikan kesempatan untuk mendapatkan kartu gacha spesial dengan hadiah bervariasi, mulai dari 2.000 Gems, 400 Rank Up, hingga kartu pemain Real Madrid 110.
Selain itu, pemain juga berpeluang besar untuk memperoleh 10.000 Gems gratis hanya dengan menyelesaikan misi Level 3 di menu Event Lencana > Hadiah.
Setelah berhasil mengumpulkan hingga 22.500 Gems, pemain dianjurkan untuk membeli Bundel Terbatas Ultra B yang tersedia di Toko, karena bundel ini menjamin hadiah kartu gacha pemain dengan OVR tinggi, yaitu 112-115, secara cuma-cuma.
Event Glorious Eras
Event in-game terbaru, Glorious Eras, telah diluncurkan pada November 2025 sebagai pengganti FooyVerse.
Acara spesial 30 hari ini merayakan sejarah empat tim legendaris (Liverpool, Real Madrid, Bayern Munchen, dan Juventus) yang dibagi menjadi empat Chapter.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
-
Jelang Kunjungan Prabowo ke Inggris, Trah Sultan HB II Tolak Keras Kerja Sama Strategis! Ada Apa?
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
Terkini
-
5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
-
5 Fakta TheoTown yang Sedang Viral di Indonesia, Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Pemerintah
-
Daftar Harga HP Vivo Januari 2026, Lengkap Mulai Seri Murah hingga Flagship
-
7 Tablet Xiaomi Terbaik untuk Kerja, Performa Kencang Mulai Rp1 Jutaan
-
HP Baterai 6000 mAh Tahan Berapa Hari? 5 Merek Ini Paling Awet di Kelasnya
-
Jangan Buru-buru Ganti HP Baru, Ini 5 Tips Agar HP Lawas Tetap Awet dan Anti Lemot
-
7 Penyebab HP Cepat Panas Kayak Setrikaan dan Cara Mengatasinya
-
Terpopuler: Spesifikasi Pesawat ATR 42-500, Daftar Promo HP Imlek 2026
-
24 Kode Redeem FF 18 Januari 2026, Bocoran Skin Tinju Yuji Itadori
-
22 Kode Redeem FC Mobile 18 Januari 2026, Zico 117 Overpowered Menantimu