- Memilih HP untuk orang tua perlu fokus pada kenyamanan, terutama ukuran layar.
- Layar besar memudahkan membaca, menonton, dan komunikasi harian tanpa melelahkan mata.
- Banyak HP Rp1 jutaan sudah menawarkan layar lebar, baterai awet, dan antarmuka sederhana untuk kebutuhan dasar
3. Moto G06 Power
Harga: Rp1.775.000 (4GB/128GB) di Shopee Motorola Indonesia
Moto G06 Power cocok untuk orang tua yang membutuhkan HP layar besar dengan performa stabil untuk penggunaan harian.
Dukungan penyimpanan 128 GB serta fitur RAMBoost hingga 12 GB membuat aktivitas seperti membuka WhatsApp, menonton video, dan browsing terasa lebih lancar.
Menariknya, pembelian Moto G06 Power juga dilengkapi berbagai bonus bernilai tambah, mulai dari paket internet Smartfren dengan kuota besar hingga langganan VISION+ untuk hiburan di rumah.
Kombinasi kapasitas memori lega dan bonus layanan ini membuat Moto G06 Power praktis dan ekonomis untuk orang tua yang ingin HP fungsional tanpa ribet.
4. Xiaomi Redmi 15C
Harga: Rp1.809.000 (6GB/128GB) di Shopee Xiaomi Official Store
Xiaomi Redmi 15C menawarkan layar imersif 6,9 inci dengan refresh rate 120 Hz yang sangat luas, sehingga nyaman digunakan orang tua untuk membaca teks, menonton video, dan video call.
Tampilan yang besar dan halus membuat konten lebih mudah dilihat tanpa perlu sering memperbesar layar.
Dari sisi daya, Redmi 15C dibekali baterai jumbo 6.000 mAh yang tahan lama untuk pemakaian seharian, cocok bagi orang tua yang tidak ingin sering mengisi ulang.
Baca Juga: 4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
Kamera ganda AI 50 MP juga cukup andal untuk mengabadikan momen keluarga, dibalut desain ramping dan elegan yang nyaman digenggam.
Demikian beberapa pilihan HP Rp1 jutaan dengan layar lebar yang cocok untuk orang tua. Semoga bermanfaat!
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
Terkini
-
68 Kode Redeem FF Terbaru 9 Januari: Raih Bundle Nightmare dan Skin Heartrocker
-
Berapa Harga POCO M8 Pro 5G? HP Kelas Menengah Rasa Flagship, tapi Minus Fitur Ini!
-
7 Laptop Gaming di Bawah Rp10 Juta Paling Worth It, Nge-Game Berat Lancar Jaya
-
Huawei MatePad 12 X 2026 Resmi Hadir di Indonesia, Tablet Tipis Rasa PC dengan Desain Ringkas
-
Mantan Sutradara Assassin's Creed: Tim Kecil Bakal Jadi Masa Depan Game AAA
-
31 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 9 Januari: Klaim Shards dan Pemain PL 112-115
-
Honor Magic 8 Pro Meluncur di Pasar Internasional, Apa Bedanya dengan Versi China?
-
DICE Awards 2026: Clair Obscur dan Ghost of Yotei Pimpin Nominasi
-
6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
-
5 Laptop Asus Harga Rp3 Jutaan Terbaik untuk Freelance, Cocok untuk Multitasking