Video / Bola
Selasa, 25 September 2018 | 12:41 WIB

Suara.com - Seluruh masyarakat turut berduka cita atas kematian Haringga Sirila, salah satu suporter Persija yang mati dikeroyok, pada Minggu (23/9/2018) di kawasan Stadion Gelora Bandung Lautan Api. Tidak hanya ucapan duka, kecaman pun mengalir dari pejabat hingga publik figur. Simak selengkapnya dalam video di atas.

Creative/Editor : Yosafat/Andika Bagus

Load More