Video / News
Minggu, 28 Februari 2021 | 09:30 WIB

Suara.com - Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka beserta Kapolresta Surakarta memimpin langsung razia penyakit masyarakat (pekat) di sejumlah wilayah Kota Bengawan, Sabtu (27/2/2021) malam.

Hasilnya, sebanyak 35 pekerja seks komersial (PSK) diamankan dari dua tempat.

Gibran menjelaskan nantinya para PSK yang terjaring akan dilakukan pembinaan sosial. Selengkapnya, tonton dalam video ini.

Video Editor: Yulita Futty Hapsari

Load More