Suara.com - Sebuah mobil patrol polisi di Jakarta Timur dibawa kabur oleh seorang perempuan yang diduga mengidap gangguan kejiwaan atau ODGJ.
Perempuan yang belakangan diketahui bernama Jessica Koroh itu lalu menabrak dua kendaraan lainnya dan menyeret seorang petugas. Peristiwa itu terjadi pada Minggu (23/7/2023) petang sekitar pukul 18.00 WIB di Gerbang Tol (GT) Jatiwaringin 2, ruas Tol Becakayu.
Menurut Kepala Satuan Patroli Jalan Raya (Kasat PJR) Direktorat Lalu Lintas (Ditlantas) Polda Metro Jaya Kompol Sutikno, peristiwa itu terjadi ketika petugas patrol mendapatkan laporan adanya orang tak dikenal (OTK) di Gerbang Tol Jatiwaringin 2.
Tak lama petugas datang untuk mengamankan orang tersebut. Ketika OTK yang diketahui bernama Jessica tersebut dibawa ke dalam mobil petugas, tiba-tiba ia membawa kabur moil tersebut.
"Setelah diamankan di dalam kendaraan, Ka Shift patroli 210 hendak koordinasi dengan satpam gerbang lalu kendaraan dibawa kabur oleh OTK tersebut," kata Sutikno kepada wartawan, Senin (24/7/2023). Simak videonya.
Video Editor: Yulita Futty Hapsari
Berita Terkait
-
Soroti Isu Perempuan hingga Diskriminasi, IHDC buat Kajian Soroti Partisipasi Kesehatan Indonesia
-
Bertemu Sosok Berbusana Merah di Malam Tahun Baru
-
Polisi Berkuda Polri Jaga Monas di Malam Tahun Baru, Warga Antusias hingga Antre Foto
-
Resolusi Logis Awal Tahun Perempuan Modern di Tengah Tekanan Multiperan
-
Menggugat Indeks Kepercayaan Polri di Akhir Tahun, Publik Bertanya: Bagaimana di Lapangan?
Terpopuler
- Banyak Kota Ketakutan Sampah Meluap, Mengapa Kota Tangerang Justru Optimis TPA-nya Aman?
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- 7 Promo Sepatu Reebok di Sports Station: Turun Sampai 70% Mulai Rp200 Ribuan
- 7 Lem Sepatu Kuat dan Tahan Air di Indomaret Murah, Cocok untuk Semua Jenis Bahan
Pilihan
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
-
4 HP Murah Layar AMOLED RAM 8 GB Terbaik, Visual Mewah Lancar Multitasking
Terkini
-
Berhasil Tumbangkan Nicolas Maduro, Donald Trump Ambil Alih Minyak Venezuela
-
Resmi Duda, Andre Taulany Ingin Nikah Lagi di 2026
-
Jawaban Tegas Prabowo soal Isu Indonesia Tolak Bantuan Bencana
-
Prabowo Tinjau Hunian Danantara di Aceh, Target 15 Ribu Unit
-
Prabowo Curhat soal Menteri Usai Tinjau Bencana, Ekspresi Gubernur Aceh Disorot
-
Gebrakan KDM Haramkan Jabar untuk Penanaman Sawit Baru
-
Sambut 20 Tahun Berkarier di Big Bang Festival, Virgoun Curhat Last Child Hampir Bubar
-
Misteri Kematian Keluarga di Warakas, Polisi Temukan Jasad Melepuh
-
Dana Sisa Anggaran Himbara Ditarik Rp75 Triliun, Purbaya Mau Bagi-bagi ke Kementerian
-
Andi Arief: SBY Terganggu Difitnah Jadi Dalang Isu Ijazah Palsu Jokowi