Suara.com - Ketua Komisi I DPR RI Utut Adianto memimpin revisi UU TNI di Hotel Fairmont Jakarta sejak Jumat (14/3/2025). Hal itu membuat Ketua Panja RUU TNI ini turut menuai kritik.
Selain isi RUU TNI yang kontroversial, pemilihan lokasi hotel bintang 5 untuk mengebut RUU TNI juga dinilai tidak etis karena melanggar kampanye efisiensi.
Alhasil, DPR RI dinilai tidak transparan dan sengaja ingin mengesahkan revisi UU TNI secara diam-diam. Hal ini membuat nama Utut Adianto menuai kritik dan sempat menjadi trending di X.
Harta kekayaan Utut Adianto pun turut dikulik. Utut Adianto telah menyerahkan LHKPN ke Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) pada 22 Juli 2024. Berdasarkan LHKPN, total harta kekayaan milik kader PDIP ini adalah Rp23 miliar.
Komentar
Berita Terkait
-
Ditangkap dalam OTT KPK, Segini Total Harta Kekayaan Gubernur Riau Abdul Wahid
-
Jadi Tersangka Korupsi Hibah Pariwisata: Intip Kekayaan Eks Bupati Sleman Sri Purnomo, Tembus Rp12 M
-
Setahun Prabowo: Ketua Fraksi PDIP DPR Acungi Jempol Niat Baik, Singgung Perbaikan 'Teknis'
-
Tak Mau Kebobolan Lagi, Komisi I DPR Desak Pemerintah Tolak Atlet Israel Bertanding di Indonesia
-
Sherly Tjoanda Blak-blakan Tak Suka Penjilat: Saya Tak Perlu Dipuji dan Tak Butuh Materi
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 5 Bek Kanan Terbaik Premier League Saat Ini: Dominasi Pemain Arsenal
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Gugatan Cerai Raisa Andriana Terancam Ditolak Hakim, Ini Alasannya
-
Totalitas Main Padel, Lutut Raffi Ahmad sampai Berdarah
-
Jonatan Christie Kampiun Hylo Open 2025 Usai Gilas Jagoan Denmark
-
Respons Pihak Raisa Ihwal Isu Hamish Daud Selingkuh Jadi Dasar Perceraian
-
Mensos: Usulan Pahlawan Nasional Soeharto Penuhi Syarat Formal!
-
MKD Putuskan Saraswati Tetap Jadi Anggota DPR, Dasco Ungkap Alasannya
-
Prabowo Ungkap Strategi Berantas Mafia di Pemerintahan
-
Benarkah Rumah Menkeu Purbaya Diteror dan Dijaga TNI? Berikut Faktanya
-
Momen Jokowi Beri Penghormatan Terakhir pada PB XIII di Keraton Solo
-
Gibran Hadiri Pemakaman PB XIII: Ungkapan Duka dan Penghormatan Terakhir