Video / Entertainment
Minggu, 23 November 2025 | 13:10 WIB

Suara.com - Disc Jockey (DJ) yang saat ini tengah naik daun, Aldy Renaldi atau akrab dikenal King Aloy, melakoni debut di industri film lewat 'Comic 8 Revolution : Santet K4bin3t' yang bakal tayang pada 24 Desember 2025.

Film ini dibintangi ensemble cast nama-nama top di Tanah Air, termasuk komedian cantik Hesti Purwadinata.

Video Editor: Eko Hendra

Load More